Bola.net - - Striker , Tom Lawrence, berkeras bahwa tim nasional negaranya takkan gentar dengan absennya Gareth Bale di dua laga sisa mereka di Kualifikasi Piala Dunia 2018.
Bintang Real Madrid dipastikan akan absen di pertandingan vital melawan Georgia dan Rep. Irlandia karena mengalami cedera betis.
Namun striker Derby County percaya bahwa The Dragons akan mampu meraih hasil positif tanpa kehadiran mantan winger Tottenham tersebut.
"Dia adalah kehilangan yang amat besar, namun hal tersebut takkan mempengaruhi kami," tutur Lawrence di Daily Mail.
Gareth Bale
"Kami sudah bermain tanpa dia sebelumnya dan akan melakukannya lagi nanti. Tentunya itu adalah kehilangan besar karena dia adalah pemain hebat yang bermain untuk Real Madrid."
"Namun kami punya skuat yang kuat dan siapapun yang akan menggantikan dan melakukan tugasnya akan siap. Kami punya tim yang bagus dan kami ingin membuktikan itu."
Lawrence diprediksi akan berduet dengan pemain Burnley, Sam Vokes, ketika Wales menghadapi Georgia dan Irlandia, dua pertandingan yang wajib mereka menangkan untuk memelihara peluang masuk putaran final.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wales Tak Gentar Meski Tanpa Gareth Bale
Piala Dunia 4 Oktober 2017, 12:30
-
Bale Diprediksi Batal Reuni dengan Tottenham
Liga Champions 4 Oktober 2017, 11:10
-
Pemain Everton Ini Disebut Sama Vitalnya Seperti Bale
Piala Dunia 4 Oktober 2017, 10:20
-
Benzema Segera Comeback, Bale Kembali Absen
Liga Spanyol 4 Oktober 2017, 07:20
-
Wales Coret Gareth Bale dari Skuat Timnas
Piala Dunia 3 Oktober 2017, 19:48
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR