"Kami sudah terbiasa dengan kritikan," ucap Arbeloa kepada AS. "Hal ini juga pernah terjadi kepada kami di Piala Dunia setelah kalah dari Swiss di laga pembuka."
"Tetapi kami selalu percaya diri dengan gaya permainan kami dan hal itu yang membawa kami menuju kejayaan di Euro lalu. Ada banyak cara untuk bermain bola, tetapi yang terpenting adalah sebuah tim harus mempunyai identitas. Gaya permainan yang sudah diasah bertahun-tahun, dan itu adalah formula yang mengantarkan kami menuju sukses," imbuh Arbeloa.
Gaya permainan Spanyol dituding membosankan sepanjang gelaran Euro 2012 lalu. Banyak yang menilai jika dominasi penguasaan bola Spanyol atau yang lazim disebut tiki-taka sudah kehilangan ketajamannya dan menjadi monoton.
Akan tetapi dengan gaya permainan yang sama, Spanyol sukses menjadi negara pertama yang berhasil mempertahankan trofi Euro. Dengan mengalahkan Italia 4-0 di final Euro, La Furia Roja juga menjadi negara pertama yang berhasil memenangkan 3 gelar beruntun dalam kurun waktu 4 tahun. (as/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Minggu Depan Modric Sudah Akan di Madrid?
Liga Spanyol 6 Juli 2012, 22:10
-
Morata Ingin Akhiri Kutukan di Real Madrid
Liga Spanyol 6 Juli 2012, 21:00
-
Cristiano Ronaldo Berlibur Bersama Putranya di St Tropez
Bolatainment 6 Juli 2012, 20:03
-
Mourinho Bentrok Dengan Petinggi Madrid
Liga Spanyol 6 Juli 2012, 20:01
-
Perez : Madrid Lalui Musim Terhebat
Liga Spanyol 6 Juli 2012, 19:45
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR