Setelah secara mengejutkan sukses mengalahkan Belgia dua gol tanpa balas, Italia kembali meraih kemenangan. Kali ini, Eder dkk mengalahkan Swedia dengan skor tipis 1-0.
Berkat kemenangan tersebut, Italia pun akhirnya memastikan lolos ke babak selanjutnya meskipun masih memiliki satu laga di penyisihan grup melawan Irlandia.
"Kami tahu bahwa pertandingan kedua adalah tabu untuk Italia dan kami merasakan ketegangan itu," ujarnya.
"Itu adalah pertandingan yang jelek dan ditentukan oleh momen ajaib dari Eder. Kami melakukan apa yang kami harus lakukan dan itu bagus untuk lolos, tapi kami memiliki lebih banyak pekerjaan yang harus dilakukan," sambungnya.
"Lapangannya cukup lambat dan kami berjuang untuk mengumpan bola dengan akurat. Ini juga panas, jadi banyak faktor yang mempengaruhi babak pertama yang tak menghibur. Setelah jeda, kami menciptakan sesuatu yang lebih dan serangan Eder memastikannya," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Swedia Puji Pertahanan Kokoh Italia
Commercial 18 Juni 2016, 14:50
-
Eder Persembahkan Gol untuk Skuat Italia
Commercial 18 Juni 2016, 14:40
-
Barzagli: Italia Masih Punya Banyak Pekerjaan
Commercial 18 Juni 2016, 14:30
-
Disebut Babi Oleh Gelandang Swedia, Ini Jawaban Chiellini
Commercial 18 Juni 2016, 14:03
-
Sudah Lolos, Conte Minta Italia Sapu Semua Laga
Commercial 18 Juni 2016, 09:40
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR