Striker Sunderland tersebut saat ini tengah berada pada performa terbaiknya, mencetak enam gol dalam delapan pertandingan internasional terakhirnya. Penyerang Tim Dinamit tersebut total telah mengemas 18 gol dan 48 caps.
"Sebagai penyerang, anda akan selalu berusaha mencetak gol sebanyak mungkin. Para pemain kreator terlihat bagus, mereka puas," ungkap pemain yang dipinjam dari Arsenal tersebut.
"Saya pikir Dennis Rommedahl adalah salah satu yang menyumbang umpan terbanyak bagi saya saat bermain di tim nasional, dan Krohn mengerjakan tugasnya dengan baik."
"Kami memiliki banyak pemain bagus lainnya. Lasse Schone dan Tobias Mikkelson sudah bergabung dengan tim, serta bermain bagus. Begitu juga dengan Thomas Kahlenberg," sambungnya.
Bendtner juga menjelaskan bahwa Denmark memiliki banyak stok pemain yang nantinya akan mampu berperan di lini tengah dengan mencetak gol atau memberikan umpan matang.
"Hal ini terlihat bagus. Kami telah berlatih dengan baik secara intens. Kami hanya menginginkan latihan teknik secara detail di tahap akhir, dan kami akan melakukannya," pungkas Bendtner. (uefa/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Motta: Balotelli Bisa Jadi Kunci Azzuri
Piala Eropa 7 Juni 2012, 23:46
-
Blanc: Bek Kami Harus Lebih Baik
Piala Eropa 7 Juni 2012, 23:20
-
Advocaat: Rusia Bisa Mengalahkan Siapa Saja
Piala Eropa 7 Juni 2012, 23:15
-
Striker Arsenal Incar Semifinal Euro 2012
Piala Eropa 7 Juni 2012, 23:00
-
Polandia-Yunani Siap Untuk Laga Perdana Euro 2012
Piala Eropa 7 Juni 2012, 22:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man United vs Everton 25 November 2025
Liga Inggris 24 November 2025, 03:09
-
Man of the Match Arsenal vs Tottenham: Eberechi Eze
Liga Inggris 24 November 2025, 02:00
-
Burngreave United Juara Asian Champions League 2025, Hamsa Lestaluhu Menjadi Pemain Terbaik
Asia 24 November 2025, 01:54
-
Hasil Arsenal vs Tottenham: Eze Cetak Hat-trick, The Gunners Kian Perkasa di Puncak
Liga Inggris 24 November 2025, 01:40
-
Nonton Live Streaming Inter vs Milan di Vidio - Liga Italia 2025/2026
Liga Italia 24 November 2025, 00:15
-
Man of the Match Cremonese vs Roma: Wesley Franca
Liga Italia 23 November 2025, 23:33
-
Jadwal Live Streaming Formula 1 Qatar 2025 di Vidio, 28-30 November 2025
Otomotif 23 November 2025, 23:31
-
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 November 2025, 23:31
-
Otomotif 23 November 2025, 23:31

LATEST EDITORIAL
-
8 Pelatih yang Pernah Tangani Inter Milan dan AC Milan
Editorial 21 November 2025, 22:07
-
Derby della Madonnina: 5 Legenda yang Pernah Membela Inter Milan dan AC Milan
Editorial 21 November 2025, 21:12

























KOMENTAR