"Kami tahu benar taktik yang akan digunakan Belanda," ucap Bento kepada Uefa.com. "Mereka suka menguasai bola dan mendikte permainan. Mereka memiliki kualitas teknis yang bagus, tapi kami tak boleh hanya mengandalkan serangan balik. Kami juga harus menguasai ball possession."
Bento juga menepis bahwa Belanda diuntungkan dengan venue pertandingan di kota Kharkiev. Belanda memang melakoni dua laga sebelumnya di kota itu. Namun Bento yakin bahwa hal ini tak akan banyak berpengaruh pada hasil pertandingan.
"Saya rasa bertanding di sini dua kali (di pertandingan sebelumnya) tak akan menguntungkan Belanda. Kami memang belum pernah bertanding di stadion ini, tapi saya yakin hal itu tak akan berpengaruh."
"Yang paling penting adalah usaha yang kami berikan, taktik yang digunakan, serta kemauan berkorban. Sejauh ini kami telah menunjukkan kemampuan bertahan yang hebat," pungkas sang juru taktik. (gl/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Afellay: Mungkin Kami Ditakdirkan Sulit Lolos
Piala Eropa 17 Juni 2012, 23:53
-
Bento: Kami Tahu Taktik Belanda
Piala Eropa 17 Juni 2012, 23:33
-
Sneijder: Portugal Bukan Cuma Ronaldo
Piala Eropa 17 Juni 2012, 23:18
-
Preview: Portugal vs Belanda, Laga Hidup Mati
Piala Eropa 17 Juni 2012, 21:00
-
Nani: Portugal Tidak Boleh Takut
Piala Eropa 17 Juni 2012, 18:30
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR