Jelang digelarnya Euro 2016 di Prancis pada bulan Juni mendatang, Roy Hodgson telah memanggil 26 pemain ke dalam tim bayangan Inggris. Beberapa di antaranya merupakan wajah-wajah baru yang tampil mengesankan di Premier League musim ini seperti Marcus Rashford, Jamie Vardy, Dele Alli dan Eric Dier.
Melihat komposisi pemain Timnas Inggris tahun ini, Cahill yakin Inggris dapat berbuat banyak di Euro 2016 nanti., "Saya pikir komposisi pemain yang kami punya di dalam Timnas sangat bagus" beber Cahill kepada Goal Internasional.
"Para pemain Muda kami telah memberikan dampak yang besar di Premier League musim ini. Mereka bermain dengan sangat natural dan mereka bermain tanpa mengenal rasa takut" lanjut Bek 30 tahun tersebut.
"Tentu kami juga punya sosok-sosok yang lebih berpengalaman di dalam tim. Pemain-pemain seperti saya, Joe Hart, (James) Milner, dan Wayne (Rooney) juga tampil bagus musim ini. Jadi kami kami harus terbuka kepada para pemain muda kami, dan kami bisa memberikan mereka nasehat dandan pengalaman jika mereka membutuhkannya" tutup Cahill.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rashford Debut Saat Inggris Jumpa Australia
Piala Eropa 23 Mei 2016, 23:31
-
Xavi Dukung Wilshere Ke Euro 2016
Piala Eropa 23 Mei 2016, 16:09
-
Ini Alasan Hodgson Panggil Jack Wilshere Ke Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Mei 2016, 16:04
-
Masih Cedera, Rashford Tetap Bergabung Ke Training Camp Inggris
Piala Eropa 23 Mei 2016, 14:49
-
Cahill: Kombinasi Timnas Inggris Tahun Ini Mengerikan
Piala Eropa 23 Mei 2016, 14:39
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR