Dalam sebuah wawancaranya hari kemarin, pemain milik klub Real Madrid tersebut sempat ditanya perihal peluang timnas Inggris oleh media Inggris The Sun.
"Saya selalu berharap Inggris bisa menjuarai sebuah turnamen besar. Karena Inggris punya pemain-pemain besar Dunia dan selalu jadi lawan tangguh bagi tim mana pun," ucap Cristiano Ronaldo.
"Saya jelas berharap Inggris akan bisa tampil bagus di Euro mendatang, karena saya punya banyak teman di tim itu, dan karena saya juga menyukai negara itu," imbuh winger yang pernah merantau di EPL bersama Setan Merah ini.
"Saya berharap Inggris kan punya hal besar di Euro nanti. Mereka punya pelatih baru. Peluang mereka menjuarai turnamen ini masih tetap sama besar," pungkasnya. (sun/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hummels Incar Posisi Reguler Timnas Jerman
Piala Eropa 23 Mei 2012, 23:45
-
Chiellini: Juve di Tim Italia Bertekad Juarai Euro 2012
Piala Eropa 23 Mei 2012, 23:15
-
Balotelli Bicara Cassano, Di Natale dan Azzurri
Piala Eropa 23 Mei 2012, 22:45
-
Makna Euro 2012 Bagi Balotelli
Piala Eropa 23 Mei 2012, 22:15
-
Ronaldo Harapkan Inggris Juara Turnamen Besar
Piala Eropa 23 Mei 2012, 17:16
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR