
Karagounis tak bisa dimainkan dalam laga perempat final kontra Der Panzer karena menjalani akumulasi kartu. Akibatnya, Hellas dipermak Jerman 2-4 dan harus angkat kaki dari pentas Euro 2012.
"Absennya Karagounis sangat penting karena ia pemain yang bisa mempertahankan bola serta mengalirkannya," cetus pelatih berdarah Brasil itu.
"Kami kehilangan satu elemen hari ini terutama di babak pertama, di mana seharusnya kami lebih tenang dalam bermain. Namun tak begitu adanya."
Santos juga menyebut strategi pergantian pemain secara berani yang dilakukan Joachim Loew sudah mengejutkannya, terutama dengan masuknya Miroslav Klose ketimbang Mario Gomez.
Meski demikian Santos mengaku bangga dengan kekuatan mental yang ditunjukkan pasukannya dan itu bisa selalu mereka kenang dari turnamen tahun ini. "Tapi kami masih harus memperbaiki sejumlah kesalahan yang kami buat sepanjang turnamen," tambahnya. (gl/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Loew: Inggris Lebih Baik di Tangan Hodgson
Piala Eropa 23 Juni 2012, 23:00 -
Casillas Berambisi Akhiri Kutukan Lawan Prancis
Piala Eropa 23 Juni 2012, 22:30 -
Parker: Lebih Baik Hadapi Italia Ketimbang Spanyol
Piala Eropa 23 Juni 2012, 22:00 -
Mancini: Inggris Harus Berterima Kasih Pada Capello
Piala Eropa 23 Juni 2012, 21:30 -
Rooney: Italia Bermain Serupa Inggris
Piala Eropa 23 Juni 2012, 21:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02 -
Jadwal Premier League Pekan Ini, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 16:00 -
Cek Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:56 -
Saksikan dan Nonton Liga Inggris Chelsea vs Liverpool: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:52 -
Prediksi Brentford vs Manchester City 5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:37
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR