
Bola.net - Timnas Denmark mengalahkan Timnas Republik Ceko 2-1 di babak perempat final Euro 2020, Sabtu (3/7/2021). Denmark lolos ke semifinal. Kesuksesan ini disambut dengan meriah oleh para suporternya.
Denmark unggul cepat lewat gol Thomas Delaney di menit 5. Kasper Dolberg kemudian menggandakannya di menit 42. Ceko hanya bisa menipiskan selisih skor lewat gol Patrik Schick di menit 49.
Para suporter Denmark bersuka cita, termasuk mereka yang tidak menonton langsung ke Olympic Stadium, Baku, Azerbaijan. Salah satunya adalah di Kopenhagen, ibu kota Denmark.
Selebrasi Para Suporter Denmark
Para suporter Denmark yang menonton pertandingan kontra Ceko di salah satu fan zone di Kopenhagen terlihat begitu bahagia. Gol-gol yang dicetak Denmark memicu 'ledakan' selebrasi yang sangat meriah.
🇩🇰 Scenes in Copenhagen as Delaney & Dolberg inspire Denmark! 🎉@dbulandshold | #DEN | #EURO2020 pic.twitter.com/STiZZSuKGq
— UEFA EURO 2020 (@EURO2020) July 3, 2021
Denmark lolos ke semifinal Euro untuk pertama kalinya sejak jadi juara pada edisi 1992 silam. Di semifinal, mereka akan menghadapi Inggris atau Ukraina.
Sumber: UEFA Euro 2020
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Hasil Euro 2020 Republik Ceko vs Denmark: Skor 1-2
- Man of the Match Euro 2020 Republik Ceko vs Denmark: Thomas Delaney
- Patrik Schick Top Skor Euro 2020, Sejajar dengan Cristiano Ronaldo
- Sedih! Leonardo Spinazzola Harus Absen Hingga 6 Bulan
- Usai Alami Cedera Parah, Spinazzola: Saya Akan Segera Kembali!
- 3 Duel Italia vs Spanyol di Fase Gugur Euro
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galeri: Suporter Cantik di Laga Perdana Euro 2020 Turki vs Italia
Piala Eropa 12 Juni 2021, 16:48
-
3 Bintang, 2 Kata, 1 Cinta: Ajax Amsterdam
Liga Eropa Lain 18 Januari 2021, 18:07
-
Omzet Penjualan Merchandise Panser Biru Turun 90 Persen
Bola Indonesia 16 November 2020, 14:29
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
-
Hubungannya Dengan Cristiano Ronaldo Merenggang? Ini Pengakuan Dari Karim Benzema
Asia 18 November 2025, 15:55
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR