
Pada akhir pekan nanti Portugal akan menjajal Timnas Inggris dalam partai uji coba. Uji Coba ini merupakan uji coba terakhir yang diagendakan oleh pelatih Timnas Inggris, Roy Hodgson sebelum skuat The Three Lions terbang ke Prancis untuk mengikuti Euro 2016 mendatang.
Jelang laga uji coba tersebut, Fonte melontarkan pujian kepada calon lawannya tersebut. "Performa Inggris di babak kualifikasi sangat luar biasa, mereka mendapatkan perhatian kami di pemusatan pelatihan Portugal" beber Fonte kepada Standart.
"Kami (Timnas Portugal) membicarakan permainan mereka di saat kami berlatih dan ketika kami menyantap sarapan bersama"
"Saya berharap pertandingan yang bagus melawan mereka. Banyak orang bilang bahwa Inggris tidak pernah berhasil di turnamen besar namun saya pikir tahun ini mungkin akan menjadi tahunnya mereka" tutup bek Southampton tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hodgson: Pengalaman dan Pengaruh Rooney Berguna Untuk Timnas Inggris
Commercial 2 Juni 2016, 15:44
-
Hodgson: Inggris Yang Sekarang Berbeda Dari Inggris 2012
Commercial 2 Juni 2016, 15:27
-
Shearer: Kasus Rashford Berbeda Dengan Walcott
Commercial 2 Juni 2016, 15:02
-
Shearer: Semoga Hodgson Tidak Menyesal Tinggalkan Drinkwater
Commercial 2 Juni 2016, 12:15
-
'Berani Mainkan Pemain Muda Jadi Prestasi Terbesar Hodgson'
Commercial 2 Juni 2016, 12:00
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR