Pasukan Didier Deschamps menang dengan skor 2-0 atas Jerman berkat dua gol yang dicetak Antoine Griezmann. Gol pertama Prancis lahir melalui titik putih.
Giroud sendiri merasa sangat senang dengan kemenangan yang diraih timnya. Namun, ia mengingatkan bahwa Prancis masih punya satu pertandingan lagi di final melawan Portugal.
"Sudah lama kami tidak mengalahkan mereka di pertandingan besar. Kami sangat lelah tapi mereka sangat senang malam ini. Kami akan menikmati ini dan kemudian konsentrasi pada final hari Minggu," kata Giroud dikutip Goal International.
"Saya ingin menulis sebuah bab dalam sejarah dan mencapai sesuatu yang besar pada hari Minggu. Kami berharap akan ada akhir yang bagus di turnamen ini, kami tidak boleh berhenti sekarang." (gl/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Balas Dendam Kekasih, Annisa Pergi ke Prancis
Bolatainment 8 Juli 2016, 23:41
-
5 Alasan Jerman Tersingkir dari Euro 2016
Editorial 8 Juli 2016, 19:50
-
Meski Tumbang Dari Prancis, Schweinsteiger Bangga Pada Jerman
Commercial 8 Juli 2016, 16:54
-
Schweinsteiger Sayangkan Kegagalan, Beri Selamat Pada Prancis
Commercial 8 Juli 2016, 16:30
-
Griezmann: Prancis Siap Tatap Final
Commercial 8 Juli 2016, 14:50
LATEST UPDATE
-
Rencana B Juventus Bikin Kaget, Nama Anak Legenda Milan Masuk Daftar Belanja
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:39
-
Lewati 3 Bulan Berat, Vinicius Akhiri Puasa Gol di Final Supercopa de Espana!
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 07:00
-
Inter Milan Siap Bajak Dusan Vlahovic dari Juventus, AC Milan Terancam Kena Tikung!
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:00
-
Vinicius Ditarik Keluar di Final Supercopa, Xabi Alonso Beri Penjelasan
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 06:53
-
Bukan Hanya Masalah Mental, Ini Peringatan Fletcher untuk Calon Pelatih Baru MU
Liga Inggris 12 Januari 2026, 06:15
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 05:36
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR