Kapten Liverpool itu mengalami cedera cukup parah pada lututnya kala ikut bermain lawan Borussia Dortmund pekan kemarin. Cedera pada ligamennya itu diperkirakan bakal membuat Henderson absen sekitar delapan pekan.
Cedera itu pun membuatnya diragukan bakal disertakan oleh Roy Hodgson ke dalam skuat Inggris yang akan main di ajang Euro mendatang. Akan tetapi Klopp mengindikasikan bahwa meski cedera gelandang 25 tahun itu cukup serius, masih ada peluang baginya untuk ikut berpartisipasi di ajang yang akan diselenggarakan di Prancis tersebut.
"Cederanya memang serius, namun tak seserius itu sehingga tak ada harapan bagi kami di mungkin satu atau dua laga terakhir," ujar Klopp seperti dikutip Sky Sports.
"Juga jelas masih ada harapan baginya main di Euro. Bagi kami ia adalah pemain yang sangat penting yang penampilannya semakin membaik dari hari ke hari. Namun ia juga pemain yang penting bagi Inggris. Jadi tak ada penilaian final bahwa ia tak lagi memiliki kesempatan main di Euro," tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- Cedera Henderson Akhiri Kiprahnya di Liverpool Musim Ini
- Cedera Lutut Henderson Diperkirakan Parah
- Owen Prediksi Dortmund Akan Lumat Liverpool
- Henderson: Imbang Lawan Tottenham Hasil Yang Adil
- Henderson Sebut Liverpool Sudah Menuju ke Arah Yang Benar
- Pemenang Duel Dortmund vs Liverpool Juara Liga Europa
- Klopp Tak Keberatan Liverpool Lepas Henderson
- West Ham Siap Bajak Henderson dari Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Pantau Perkembangan 'Lewandowski' Muda
Liga Inggris 10 April 2016, 23:09
-
Henderson Masih Bisa Bela Inggris di Euro
Piala Eropa 10 April 2016, 22:39
-
Klopp: Origi dan Sturridge Bisa Berduet
Liga Inggris 10 April 2016, 21:51
-
Peluang Liverpool dan MU Comot Hummels Menipis
Liga Inggris 10 April 2016, 21:30
-
Kontra Liverpool, Stoke Kemungkinan Tanpa Arnautovic
Liga Inggris 10 April 2016, 03:10
LATEST UPDATE
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
-
Stiker Presiden di WhatsApp, Bisa Dipidana? Ini Penjelasan Menteri Hukum
News 6 Januari 2026, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR