Ferdinand yakin bahwa duet tersebut akan sangat cocok jika dimainkan pada pertandingan Inggris melawan Islandia di babak 16 besar Euro 2016.
"Saya akan memainkan duet Harry Kane dan Daniel Sturridge melawan Islandia dan mungkin Jamie Vardy lebih cocok jika memulai dari bangku cadangan," ulas Ferdinand di Times.
Daniel Sturridge
"Saya pikir pada permainan ini kita butuh penyerang berkelas, yang dapat membuka ruang dengan tingkat ketenangan yang baik, dan Sturridge memiliki tipu muslihat, skill yang bagus," tandasnya.
Meski sejauh ini belum menunjukkan penampilan yang mengesankan, Ferdinand yakin Kane layak untuk menjadi target man bagi Inggris.
"Kane akan bekerja dengan bek tengah lawan, memberikan titik fokus di tengah dan berada di kotak penalti," tukasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hodgson Disarankan Duetkan Kane dan Sturridge
Commercial 26 Juni 2016, 23:13
-
Cedera Saat Latihan, Lallana Diragukan Bermain Kontra Islandia
Commercial 25 Juni 2016, 09:10
-
Brexit Tak Pengaruhi Kiprah Inggris di Euro 2016
Commercial 24 Juni 2016, 19:27
-
Gantikan Hodgson, Inggris Dekati Brendan Rodgers
Commercial 24 Juni 2016, 11:39
-
Rooney: Tim Terbaik Inggris? Tanya Hodgson
Commercial 24 Juni 2016, 08:52
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR