"Ya, Anda dapat berpikir demikian," ujar Blanc yang kini membawa pemainnya ke Bremen jelang pertandingan menghadapi Jerman.
Lloris melakukan debut internasionalnya pada pertandingan persahabatan melawan Uruguay pada November 2008, dan telah bermain sebanyak 30 pertandingan.
"Saya pikir Hugo menawarkan jaminan terbesar pada peran ini," papar Blanc.
"Ia akan mengenakan ban (kapten) di lengannya, namun jangan lupakan bahwa ia bukan satu-satunya yang terpenting di tim. Ia terlihat memiliki kendali dan kejernihan yang anda butuhkan untuk peran itu."
"Itu adalah pilihan terbaik, bukan pilihan biasa."
Sebelumnya, Blanc telah mengungkapkan bahwa Lloris adalah salah satu dari tiga kandidat kapten timnas, bersama bek tengah AC Milan, Philippe Mexes dan bek kiri Barcelona, Eric Abidal.
Lloris yang merupakan bagian dari tim Prancis yang tersingkir pada fase grup Piala Dunia 2019, bergabung dengan Lyon dari klub kota kelahirannya, Nice, pada 2008, pernah menjadi kiper terbaik Liga Prancis pada 2009 dan 2010.
Selain Lloris, Mexes, dan Abidal, pemain-pemain lain yang telah menjadi kapten Prancis sejak Blanc menggantikan Raymond Domenech sebagai pelatih pada 2010 adalah Alou Diarra, Florent Malouda, dan Samir Nasri. (afp/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs Man City - Link Nonton Carabao Cup/EFL Cup di Vidio
Liga Inggris 13 Januari 2026, 20:00
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 13 Januari 2026, 19:31
-
Nonton Live Streaming Newcastle vs Man City: Kapan dan Main Jam Berapa?
Liga Inggris 13 Januari 2026, 19:01
-
Persaingan Ketat Lima Tim Teratas Liga Italia Serie A 2025-2026
Liga Italia 13 Januari 2026, 17:47
-
Madura United Fokus Benahi Tim jelang Putaran Kedua BRI Super League 2025/26
Bola Indonesia 13 Januari 2026, 17:26
-
Tambah 3 Rider Muda, Ini Daftar 9 Anak Didik Valentino Rossi di VR46 Riders Academy 2026
Otomotif 13 Januari 2026, 17:02
LATEST EDITORIAL
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
-
5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi dari Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:22
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22





















KOMENTAR