Bintang Real Madrid itu mendapat kecaman dari mantan kiper Bayern Munchen, yang kini menjadi komentator di stasiun TV ZDF, usai ia melihat CR7 seperti tidak memberikan usaha 100 persen ketika berada di atas lapangan.
Semalam, ia tidak bisa membuat Portugal meraih kemenangan di laga perdana mereka di Piala Eropa 2016, usai tim bermain imbang 1-1 melawan Islandia.
"Ini sudah diketahui oleh banyak orang. Dengan peran yang ia mainkan, ia harusnya bekerja lebih keras," tutur Kahn.
"Ketika pemain seperti dirinya bertambah tua, ia harusnya sadar bahwa orang-orang akan bosan melihat dirinya dengan pencitraan yang sama, ia selalu terlihat overacting ketika bermain."
"Ia mencetak penalti yang menentukan di final Liga Champions dan ia memang boleh-boleh saja melepas seragamnya. Namun bagi saya, melihat dia yang sudah memenangkan begitu banyak gelar, saya rasa itu terlalu berlebihan. Ia seharusnya sedikit menghormati pemain Atletico Madrid. Saya sudah bosan melihat ia melakukan itu." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Granero: Arbeloa Seorang Pemimpin
Liga Spanyol 15 Juni 2016, 23:57
-
Mantan Madrid Tak Terkejut Zidane Bisa Sukses
Liga Spanyol 15 Juni 2016, 23:53
-
Granero: Madrid Tak Ada Tandingannya
Liga Spanyol 15 Juni 2016, 23:50
-
Pemain Barca: Sergio Ramos adalah Sosok Panutan
Liga Spanyol 15 Juni 2016, 23:29
-
Dier Bisa Jadi Senjata Inggris Matikan Bale
Commercial 15 Juni 2016, 23:24
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR