
Bola.net - Link live streaming laga Euro 2024 antara Polandia vs Austria, Jumat 21 Juni 2024. Laga Grup D Piala Eropa 2024 ini bakal kick off pada jam 23.00 malam WIB.
Polandia dan Austria sama-sama menjemput laga ini dengan modal kurang meyakinkan. Keduanya sama-sama harus menelan kekalahan di matchday 1.
Polandia dan Austria pun kini bertekad meraih kemenangan demi terhindar dari vonis angkat koper lebih cepat dari Jerman. Karena itu, duel di Berlin ini dijamin bakal berlangsung seru.
Simak jadwal siaran langsung dan link live streaming laga Euro 2024 antara Polandia vs Austria selengkapnya di bawah ini.
Link Live Streaming Euro 2024

Polandia vs Austria
Olympiastadion, Berlin
Jumat, 21 Juni 2024
23.00 WIB
Siaran langsung: RCTI
Live streaming: Vision+
Link streaming: https://www.visionplus.id/
PERHATIAN: Live streaming konten Euro 2024 di Vision+ bisa diakses dengan berlangganan paket Euro 2024 seharga Rp99 ribu. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Daftar Pemain Timnas Polandia

Kiper: Wojciech Szczesny (Juventus), Marcin Bulka (Nice), Lukasz Skorupski (Bologna)
Belakang: Jan Bednarek (Southampton), Bartosz Bereszynski (Empoli), Jakub Kiwior (Arsenal), Bartosz Salamon (Lech Poznan), Tymoteusz Puchacz (Kaiserslautern), Pawel Dawidowicz (Verona), Sebastian Walukiewicz (Empoli)
Gelandang: Przemyslaw Frankowski (Lens), Kamil Grosicki (Pogon Szczecin), Jakub Moder (Brighton), Taras Romanczuk (Jagiellonia Bialystok), Damian Szymanski (AEK Athens), Michal Skoras (Brugge), Nikola Zalewski (Roma), Jakub Piotrowski (Ludogorets), Bartosz Slisz (Atlanta United), Sebastian Szymanski (Fenerbahce), Kacper Urbanski (Bologna), Piotr Zielinski (Napoli)
Penyerang: Adam Buksa (Antalyaspor), Robert Lewandowski (Barcelona), Krzysztof Piatek (Basaksehir), Kamil Swiderski (Verona).
Pelatih: Michal Probierz.
Daftar Pemain Timnas Austria.

Kiper: Tobias Lawal (LASK), Patrick Pentz (Brondby), Heinz Lindner (Union Saint-Gilloise), Niklas Hedl (Rapid Wien)
Belakang: Stefan Lainer (Borussia Monchengladbach), Stefan Posch (Bologna), Max Wober (Borussia Monchengladbach), Philipp Lienhart (Freiburg), Kevin Danso (Lens), Phillipp Mwene (Mainz), Flavius Daniliuc (Red Bull Salzburg), Gernot Trauner (Feyenoord), Leopold Querfeld (Rapid Wien)
Gelandang: Marcel Sabitzer (Borussia Dortmund), Florian Grillitsch (Hoffenheim), Christoph Baumgartner (RB Leipzig), Konrad Laimer (Bayern Munich), Florian Kain (Cologne), Nicolas Seiwald (RB Leipzig), Romano Schmid (Werder Bremen), Alexander Prass (Sturm Graz), Matthias Seidl (Rapid Vienna), Thierno Ballo (Wolfsburg)
Penyerang: Marko Arnautovic (Inter Milan), Michael Gregoritsch (Freiburg), Andreas Weimann (West Brom), Patrick Wimmer (Wolfsburg), Marco Grull (Rapid Wien), Maximilian Entrup (TSV Hartberg).
Pelatih: Ralf Rangnick.
Klasemen Grup D Euro 2024
Jangan lewatkan momen-momen seru Euro 2024. Segera catat jadwal lengkap Euro 2024 dan pastikan kamu kunjungi Bola.net sekarang untuk mendapatkan informasi terbaru seputar Piala Eropa 2024. Jangan lupa ya Bolaneters!.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Euro 2024 Polandia vs Austria di RCTI dan Vision+
Piala Eropa 21 Juni 2024, 21:00
-
Profil Tim dan Daftar Pemain Timnas Polandia di Euro 2024
Piala Eropa 21 Juni 2024, 12:28
-
Jadwal Siaran Langsung Euro 2024 di RCTI Hari Ini, Jumat 21 Juni 2024
Piala Eropa 21 Juni 2024, 11:39
-
Prediksi Euro: Polandia vs Austria 21 Juni 2024
Piala Eropa 21 Juni 2024, 09:02
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Sassuolo vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 19:45
-
Daftar Pemain Voli Putra Surabaya Samator di Proliga 2026
Voli 6 Januari 2026, 19:31
-
IBL Indonesia 2026 Dimulai 10 Januari 2026, Total Gelar 137 Pertandingan
Basket 6 Januari 2026, 19:15
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:03
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR