Sang juara bertahan Piala Dunia unggul lebih dulu melalui Toni Kroos di babak kedua. Namun John O'Shea, yang mencatat caps ke-100 bersama tim nasional negaranya, mencetak gol penyeimbang menjelang pertandingan berakhir.
"Kami semua kecewa. Di menit-menit terakhir, kami terlalu naif dengan melepaskan umpan panjang dan terus bergerak maju. Kami tidak menahan penguasaan bola dan banyak kehilangan," tutur Loew pada reporter.
"Secara keseluruhan, ini tadi merupakan pertandingan yang sulit, kami harus sabar. Di babak pertama permainan kami kurang dalam dan tim tidak mampu memanfaatkan lebar lapangan. Serangan kami terlalu muda untuk dipatahkan barisan pertahanan Irlandia. Selanjutnya kami akan berusaha menang melawan Gibraltar dan kami akan kembali bermain tahun depan," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Podolski: Jerman Tak Mengalami Krisis
Piala Eropa 15 Oktober 2014, 23:43 -
Loew Sebut Jerman Terlalu Naif
Piala Eropa 15 Oktober 2014, 07:14 -
Highlights Kualifikasi Euro 2016: Jerman 1-1 Republik Irlandia
Open Play 15 Oktober 2014, 04:10 -
Review: O'Shea Bawa Irlandia Imbangi Jerman
Piala Eropa 15 Oktober 2014, 03:53 -
Thomas Muller: Saat Ini Saya Adalah Juara Dunia
Liga Eropa Lain 15 Oktober 2014, 02:50
LATEST UPDATE
-
Meski Baru Kalah Beruntun, Enzo Maresca Tak Anggap Liverpool Lawan Mudah
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:54 -
Analis Prediksi Pasar Minyak Bakal Surplus Besar, Ini Faktor Pemicunya
News 4 Oktober 2025, 09:44 -
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:32 -
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 09:31 -
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Oktober 2025, 09:30 -
Jadwal Premier League di SCTV Hari Ini Sabtu 4 Oktober 2025
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:23
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR