Beberapa petugas juga menahan beberapa penggemar sepak bola di sekitar area fanzone resmi di Warsawa sepanjang pertandingan, demikian dikabarkan koresponden AFP yang berada di lokasi kejadian.
"Polisi telah memobilisasi lebih dari 6.000 petugas untuk menjaga ketertiban umum untuk pertandingan dengan resiko keamanan yang tinggi," demikian disampaikan juru bicara kepolisian Warsawa, Maciej Karczewski, kepada AFP pada Selasa.
Unit-unit kekuatan tambahan dari pinggir kota akan tiba di pusat kota, untuk mobilisasi penonton yang keluar dari Stadion Nasional, tambahnya.
Perkelahian terjadi antara pendukung tim sepak bola Polandia dan Rusia sebelum pertandingan dimulai, ketika ribuan pendukung Rusia berjalan kaki sambil berbaris menuju Stadion Nasional di Warsawa. Polisi menggunakan water cannon dan gas air mata untuk membubarkan para perusuh.
Sepuluh orang cedera, termasuk tujuh warga Polandia, dua warga Rusia, dan satu orang Jerman, namun mereka tidak menderita luka serius, demikian pernyataan polisi. [initial]
PIALA EROPA - Foto: Kerusuhan Sebelum Laga Polandia-Rusia (afp/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Busquets Ungkap Kunci Permainan Spanyol
Piala Eropa 13 Juni 2012, 23:30
-
Stekelenburg Optimis Kalahkan Jerman
Piala Eropa 13 Juni 2012, 23:13
-
Kiev Akan Perpanjang Kontrak Sheva
Liga Eropa Lain 13 Juni 2012, 23:00
-
'Mental Tanding Robben Bermasalah'
Piala Eropa 13 Juni 2012, 22:54
-
Capello: Inggris Pasti Bisa Lolos
Piala Eropa 13 Juni 2012, 22:30
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Jonathan David: Luka Gagal Panenka dan Hangatnya Pelukan Juventus
Liga Italia 7 Januari 2026, 08:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR