
Bola.net - Hungaria dan Belanda akan bertemu di Puskas Arena pada matchday 3 UEFA Nations League A 2024/2025 Grup 3. Pertandingan UNL antara Hungaria vs Belanda ini dijadwalkan kick-off Sabtu, 12 Oktober 2024, jam 01.45 WIB.
Hungaria belum mencetak satu gol pun dan baru mengumpulkan satu poin di grup ini. Sebaliknya, Belanda telah mencetak tujuh gol dan sudah mengemas empat poin.
Hungaria kalah telak 0-5 dari Jerman di laga pertama. Sesudah itu, pada laga kedua, Hungaria bermain seri 0-0 dengan Bosnia-Herzegovina.
Di lain pihak, Belanda menghantam Bosnia 5-2 pada laga pertama mereka. Gol-gol Belanda dicetak oleh Joshua Zirkzee, Tijjani Reijnders, Cody Gakpo, Wout Weghorst, dan Xavi Simons.
Pada laga kedua, Belanda bermain imbang 2-2 dengan Jerman. Reijnders kembali menyumbang satu gol, sementara satu gol Belanda lainnya diciptakan oleh Denzel Dumfries.
Prediksi Starting XI Hungaria vs Belanda
Hungaria (3-4-2-1): Dibusz; Dardai, Orban, Botka; Z. Nagy, Schafer, A. Nagy, Bolla; Szoboszlai, R. Sallai; Varga.
Pelatih: Marco Rossi.
Belanda (4-2-3-1): Verbruggen; Maatsen, Van Dijk, De Ligt, Dumfries; Gravenberch, Wieffer; Gakpo, Reijnders, Simons; Zirkzee.
Pelatih: Ronald Koeman.
Head to head dan Prediksi Skor Hungaria vs Belanda
5 pertemuan terakhir
12/10/13 Belanda 8-1 Hungaria (Kualifikasi Piala Dunia)
12/09/12 Hungaria 1-4 Belanda (Kualifikasi Piala Dunia)
30/03/11 Belanda 5-3 Hungaria (Kualifikasi Euro)
26/03/11 Hungaria 0-4 Belanda (Kualifikasi Euro)
05/06/10 Belanda 6-1 Hungaria (Friendly).
5 pertandingan terakhir Hungaria (K-K-M-K-S)
15/06/24 Hungaria 1-3 Swiss (Euro)
19/06/24 Jerman 2-0 Hungaria (Euro)
24/06/24 Skotlandia 0-1 Hungaria (Euro)
08/09/24 Jerman 5-0 Hungaria (UEFA Nations League)
11/09/24 Hungaria 0-0 Bosnia-Herzegovina (UEFA Nations League).
5 pertandingan terakhir Belanda (M-M-K-M-S)
02/07/24 Rumania 0-3 Belanda (Euro)
07/07/24 Belanda 2-1 Turki (Euro)
11/07/24 Belanda 1-2 Inggris (Euro)
08/09/24 Belanda 5-2 Bosnia-Herzegovina (UEFA Nations League)
11/09/24 Belanda 2-2 Jerman (UEFA Nations League).
Prediksi skor akhir: Hungaria 1-3 Belanda.
UEFA Nations League A3 2024/2025

Minggu, 8 September 2024
01.45 WIB Belanda 5-2 Bosnia-Herzegovina
01.45 WIB Jerman 5-0 Hungaria
Rabu, 11 September 2024
01.45 WIB Belanda 2-2 Jerman
01.45 WIB Hungaria 0-0 Bosnia-Herzegovina
Sabtu, 12 Oktober 2024
01.45 WIB Bosnia-Herzegovina vs Jerman
01.45 WIB Hungaria vs Belanda
Selasa, 15 Oktober 2024
01.45 WIB Bosnia-Herzegovina vs Hungaria
01.45 WIB Jerman vs Belanda
Minggu, 17 November 2024
02.45 WIB Jerman vs Bosnia-Herzegovina
02.45 WIB Belanda vs Hungaria
Rabu, 20 November 2024
02.45 WIB Bosnia-Herzegovina vs Belanda
02.45 WIB Hungaria vs Jerman
Klasemen UEFA Nations League
Klasemen UEFA Nations League A 2024/2025 Grup 3 (c) UEFA
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Hungaria vs Belanda 12 Oktober 2024
Piala Eropa 9 Oktober 2024, 11:49
-
Prediksi Bosnia-Herzegovina vs Jerman 12 Oktober 2024
Piala Eropa 9 Oktober 2024, 11:44
-
Prediksi Peru vs Uruguay 12 Oktober 2024
Amerika Latin 9 Oktober 2024, 08:18
-
Prediksi Chile vs Brasil 11 Oktober 2024
Amerika Latin 8 Oktober 2024, 16:04
-
Prediksi Venezuela vs Argentina 11 Oktober 2024
Amerika Latin 8 Oktober 2024, 16:03
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR