
Bola.net - Laga terakhir Jerman di Kualifikasi EURO 2020 adalah melawan Irlandia Utara. Meski pelatih Joachim Loew mungkin akan merotasi pasukannya, kemenangan tetap jadi target utama. Kemenangan juga akan memastikan Die Mannschaft jadi juara di grup mereka.
Jerman akan menjamu Irlandia pada matchday pemungkas Grup C Kualifikasi EURO 2020, Rabu (20/11/2019). Pertandingan ini akan digelar di Commerzbank-Arena, Frankfurt. Di Partai lainnya, Belanda akan menjamu Estonia.
September lalu, Jerman telah mengalahkan Irlandia Utara di Belfast. Waktu itu, Marcel Halstenberg dan Serge Gnabry membawa Jerman menang dua gol tanpa balas.
Jerman telah memastikan kelolosan berkat kemenangan 4-0 atas Belarusia di laga sebelumnya. Dalam laga di Monchengladbach itu, bek sentral Mathias Ginter menyumbang satu gol dan satu assist. Ilkay Gundogan menyumbang satu gol, begitu pula Leon Goretzka. Toni Kroos jadi bintang dengan dua gol dan satu assist-nya.
Jerman telah mengumpulkan 18 poin, diikuti Belanda (16), Irlandia Utara (13), Belarusia (4), dan Estonia (1). Jerman telah dipastikan lolos ke putaran utama, bersama Belanda.
Namun, masih ada satu tugas terakhir yang harus diselesaikan Jerman, yakni mengalahkan Irlandia Utara dan menyegel status juara Grup C.
Perkiraan Susunan Pemain
Jerman (4-3-3): Ter Stegen; Klostermann, Tah, Ginter, Hector; Can, Kimmich, Gundogan; Brandt, Gnabry, Werner.
Pelatih: Joachim Loew.
Irlandia Utara (4-5-1): Peacock-Farrell; Dallas, Cathcart, J Evans, Lewis; C Evans, Davis, Whyte, McNair, Saville; Magennis.
Pelatih: Michael O'Neill.
Head-to-Head dan Performa
Head-to-Head
- Pertemuan: 18
- Jerman menang: 12
- Gol Jerman: 40
- Imbang: 4
- Irlandia Utara menang: 2
- Gol Irlandia Utara: 14.
5 Pertemuan Terakhir
- 10-09-2019 Irlandia Utara 0-2 Jerman (Kualifikasi EURO)
- 06-10-2017 Irlandia Utara 1-3 Jerman (Kualifikasi Piala Dunia)
- 12-10-2016 Jerman 2-0 Irlandia Utara (Kualifikasi Piala Dunia)
- 21-06-2016 Irlandia Utara 0-1 Jerman (EURO)
- 05-06-2005 Irlandia Utara 1-4 Jerman (Friendly).
5 Pertandingan Terakhir Jerman (K-M-S-M-M)
- 07-09-2019 Jerman 2-4 Belanda (Kualifikasi EURO)
- 10-09-2019 Irlandia Utara 0-2 Jerman (Kualifikasi EURO)
- 10-10-2019 Jerman 2-2 Argentina (Friendly)
- 14-10-2019 Estonia 0-3 Jerman (Kualifikasi EURO)
- 17-11-2019 Jerman 4-0 Belarusia (Kualifikasi EURO).
5 Pertandingan Terakhir Irlandia Utara (M-K-K-M-S)
- 06-09-2019 Irlandia Utara 1-0 Luksemburg (Friendly)
- 10-09-2019 Irlandia Utara 0-2 Jerman (Kualifikasi EURO)
- 11-10-2019 Belanda 3-1 Irlandia Utara (Kualifikasi EURO)
- 15-10-2019 Ceko 2-3 Irlandia Utara (Friendly)
- 17-11-2019 Irlandia Utara 0-0 Belanda (Kualifikasi EURO).
Statistik dan Prediksi Skor
Jerman selalu menang dalam 8 laga terakhirnya melawan Irlandia Utara di semua kompetisi.
Jerman tak terkalahkan dalam 11 laga terakhirnya melawan Irlandia Utara (M7 S3 K0).
Jerman memenangi 6 dari 8 laga terakhirnya (M6 S1 K1).
Jerman selalu mencetak 2 gol atau lebih dalam 8 laga terakhirnya.
Jerman selalu menang tanpa kebobolan dalam 3 laga terakhirnya di Kualifikasi EURO.
Irlandia Utara tanpa kemenangan dalam 3 laga terakhirnya di Kualifikasi EURO (M0 S1 K2).
Prediksi skor akhir: Jerman 2-0 Irlandia Utara.
Baca juga artikel-artikel lainnya:
- Hasil Pertandingan Jerman vs Belarusia: Skor 4-0
- 16 Negara Pastikan Lolos Euro 2020
- Final Piala Dunia 1990, Hari Terbaik dalam Karir Lothar Matthaus
- Betapa Spesialnya Diego Maradona dan Timnas Argentina di Mata Lothar Matthaus
- Lothar Matthaus Beber Efek Positif kesuksesan Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Belanda vs Estonia 20 November 2019
Piala Eropa 18 November 2019, 16:03
-
Prediksi Jerman vs Irlandia Utara 20 November 2019
Piala Eropa 18 November 2019, 16:02
-
Prediksi Brasil vs Korea Selatan 19 November 2019
Amerika Latin 18 November 2019, 16:01
-
Prediksi Argentina vs Uruguay 19 November 2019
Amerika Latin 18 November 2019, 12:03
-
Prediksi PSM Makassar vs Persipura Jayapura 18 November 2019
Bola Indonesia 18 November 2019, 09:14
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
-
Pusing Tujuh Keliling ala Pep Guardiola
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:23
-
Barcelona vs Athletic Club: Rating Pemain Barcelona usai Menang Telak 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 08:09
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 08:08
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR