Laga di Wembley ini, Rabu (18/11), akan sekaligus dijadikan ajang untuk menunjukkan respek dan solidaritas kepada masyarakat Prancis, terutama mereka yang menjadi korban. Untuk alasan itu, kapten Italia Gianluigi Buffon menyatakan dukungannya.
"Saya setuju dengan keputusan tetap digelarnya pertandingan Inggris vs Prancis. Sepakbola adalah dan harus selalu menjadi instrumen kebersamaan, keindahan, kebahagiaan dan perdamaian," kata Buffon seperti dikutip Football Italia.
Bersama pelatih Antonio Conte, Buffon dan kawan-kawan telah memastikan diri lolos ke putaran utama EURO 2016 Prancis. lolos sebagai juara di grupnya.
"Saya rasa tim yang dibentuk Conte mulai menunjukkan performa seperti yang dia inginkan. Saya harap ikatan ini terus berlanjut dan berdampak positif bagi Italia," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sepakbola Damai, Buffon Dukung Inggris vs Prancis
Piala Eropa 16 November 2015, 15:22
-
Del Piero Puji Kinerja Conte Bersama Timnas Italia
Piala Eropa 16 November 2015, 14:22
-
Verratti Mau Juara Liga Champions dan EURO
Liga Champions 16 November 2015, 10:48
-
Pelle: Tak Ada Yang Mudah Dikalahkan di EURO
Piala Eropa 16 November 2015, 09:55
-
Darmian: Italia Masih Harus Berbenah
Piala Eropa 16 November 2015, 08:23
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR