Sang tuan rumah dikalahkan Jerman di perempat final Piala Dunia 2014, yang akhirnya ditutup dengan tim asuhan Joachim Loew keluar sebagai juara.
Sissoko hanya jadi pemain cadangan dalam pertandingan yang berlangsung di Maracana, namun ia bisa jadi akan turun sebagai starter, setelah bermain sebagai sayap kanan saat Prancis menang 5-2 atas di perempat final.
"Kami ingin menang dengan segala cara untuk bisa ke final. Tersingkir dari perempat final Piala Dunia masih segar dalam ingatan saya. Ini adalah waktu untuk menebus kekalahan tersebut. Saya kira tidak ada rivalitas istimewa dengan Jerman. Mereka punya tim yang masih berusia muda, seperti kami. Mereka punya tim hebat dengan pemain hebat," tutur Sissoko pada Goal International.
"Kami punya tim yang lebih tenang dibanding dua tahun silam dan kami punya hasil yang bagus. Kami sekarang harus membuktikan diri kami di atas lapangan. Kami akan melakukan segalanya untuk masuk final."
"Akan sulit menghadapi tim juara dunia. Namun kami punya keuntungan bermain di kandang sendiri. Kami punya semua senjata untuk menunjukkan aksi terbaik dan bermain di final."
"Kami memang belum menghadapi tim besar seperti Jerman sebelumnya. Kami tidak akan mengeluhkan undian yang kami dapat, mengingat itu sangat membantu kami lolos ke semifinal. Pertandingan nanti akan masif." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kapten Prancis Tebar Pujian Pada Manuel Neuer
Commercial 6 Juli 2016, 23:50
-
Pengalaman Siap Antar Prancis Jadi Juara Euro 2016
Commercial 6 Juli 2016, 23:00
-
Banyak Pemain Cedera, Muller Pede Jerman Bekuk Prancis
Commercial 6 Juli 2016, 17:10
-
Muller: Semi Final, Tekanan Ada di Prancis
Commercial 6 Juli 2016, 16:50
-
Muller Berambisi Kawinkan Gelar Piala Dunia dan Euro
Commercial 6 Juli 2016, 16:30
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR