Toni Kroos sendiri tampil gemilang saat Jerman mengalahkan Ukraina dua gol tanpa balas beberapa waktu lalu. Pada laga tersebut, gelandang Real Madrid itu sukses menjalankan tugas sebagai pemasok umpan kepada rekan setimnya.
Termasuk memberikan umpan lewat tendangan bebas yang berbuah gol dari Shkodran Mustafi.
"Saya akan senang bermain dengan Kroos karena setiap kali dia ingin memainkan bola ke depan dan tak akan pernah seorang penyerang tengah mengatakan dia tak suka akan itu. Dia hanya menyenangkan untuk ditonton," ujarnya kepada BBC Match of the Day.
Jerman sendiri akan bermain melawan Polandia di laga kedua Grup C pada 17 Juni 2016 mendatang.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Boateng Sudah Siap Hadang Lewandowski
Commercial 14 Juni 2016, 23:36 -
Podolski Maklumi Aksi Jorok Joachim Loew
Commercial 14 Juni 2016, 20:30 -
Ozil: Saya Tak Peduli Apa yang Orang Katakan
Commercial 14 Juni 2016, 17:23 -
Thierry Henry Pun Akan Senang Setim Dengan Toni Kroos
Commercial 14 Juni 2016, 14:45 -
Sungguh Terlalu, Loew Lagi-lagi Cium Bau Pantatnya Sendiri!
Open Play 14 Juni 2016, 08:55
LATEST UPDATE
-
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR