Jamie Vardy memang menjadi salah satu kunci kesuksesan Leicester City memuncaki klasemen sementara Premier League. Sejauh ini, Vardy teah mencetak 19 gol dan membantu The Foxes unggul lima poin dari peringkat kedua, Tottenham Hotspur.
Banyak keraguan bahwa Vardy akan 'setengah hati' membela timnas Inggris karena ia sadar bahwa klub sangat membutuhkan jasanya dalam upaya mempertahankan posisi di puncak. Namun Vardy menepis semua keraguan itu dan menegaskan komitmen dan fokusnya untuk The Three Lions.
"Tak akan lebih sulit untuk fokus pada apa yang harus kami lakukan di timnas Inggris. Ini adalah periode untuk dua laga Inggris dan Inggris adalah fokus kami. Setelah tengah pekan depan, itu akan kembali menjadi fokus untuk Leicester City lagi," ujar Vardy.
"Tak peduli di mana anda berada atau berada di posisi berapa anda di liga, bila anda dipanggil pelatih timnas untuk datang dan bergabung dengan skuat, anda dipanggil dengan suatu alasan, yakni untuk apa yang telah anda lakukan di lapangan musim ini," tambahnya.
"Saya hanya harus terus melakukan itu, tetap rendah hati dan bekerja keras sebisa saya," tegasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Alasan Drinkwater Tinggalkan MU Demi Leicester
Liga Inggris 24 Maret 2016, 15:30
-
Vardy: Sekarang Fokus Inggris, Setelah Itu Leicester
Piala Eropa 24 Maret 2016, 15:00
-
N'Golo Kante Belum Tergoda Pinangan Juventus
Liga Inggris 23 Maret 2016, 19:25
-
Pesaingnya 'Cuma' Tottenham, Leicester Diklaim Akan Juara
Liga Inggris 23 Maret 2016, 10:32
-
Soal Main di Euro 2016, Gelandang Leicester Ini Pilih Woles
Liga Inggris 23 Maret 2016, 09:48
LATEST UPDATE
-
Rencana B Juventus Bikin Kaget, Nama Anak Legenda Milan Masuk Daftar Belanja
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:39
-
Lewati 3 Bulan Berat, Vinicius Akhiri Puasa Gol di Final Supercopa de Espana!
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 07:00
-
Inter Milan Siap Bajak Dusan Vlahovic dari Juventus, AC Milan Terancam Kena Tikung!
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:00
-
Vinicius Ditarik Keluar di Final Supercopa, Xabi Alonso Beri Penjelasan
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 06:53
-
Bukan Hanya Masalah Mental, Ini Peringatan Fletcher untuk Calon Pelatih Baru MU
Liga Inggris 12 Januari 2026, 06:15
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 05:36
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR