Musim lalu, Los Blancos berhasil merengkuh trofi Liga Champions. Kemudian, trofi Copa Del Rey juga berhasil mereka genggam. Sayangnya, mereka gagal meraih trofi di ajang La Liga karena kalah bersaing dengan Atletico Madrid.
Ramos pun berharap, di tahun 2015 ini, prestasi Madrid bisa melampaui prestasi mereka di tahun 2014 kemarin. Ia pun berharap El Real bisa merengkuh treble alias tiga trofi juara sekaligus.
"Saya berharap tim kami mengalami masalah cedera seminim mungkin. Saya berharap tahun ini setidaknya sebagus tahun lalu. Hal itu akan jadi sinyal yang bagus, walaupun kami tak ingin hanya duduk diam dan bersantai," ujar Ramos pada situs resmi klub.
"Kami akan mencoba untuk bisa melewati pencapaian musim lalu, dan mengapa tidak membidik treble juga. Saya akan meminta para fans untuk tetap mendukung kami seperti yang sudah mereka lakukan sebelumnya. Kami ingin mereka tetap menaruh kepercayaan mereka pada kami. Kami akan memberikan segalanya agar bisa mendapatkan musim yang terbaik dan merayakan gelar juara bersama mereka," tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Casillas Klaim Madrid Diisi Pemain Terbaik di Tiap Posisi
- Demi Kontinuitas, Perez Minta Klub dan Fans Bersatu
- Ancelotti: Madrid Akan Coba Menangkan Semuanya di 2015
- Mourinho Minta Abramovich Beli Reus
- Level Bagus, Mexes Incar Kontrak Baru
- Madrid Terdepan Dapatkan Reus
- Bahagia di Madrid, Gareth Bale Tolak Manchester United
- Ancelotti: Bale Terlalu Penting Untuk Dijual!
- Jese Tak Puas Dengan Kekalahan Real Madrid
- Ancelotti: 2014 Tahun Fantastis Bagi Real Madrid
- Madrid Dikalahkan Milan, Ancelotti Bisa Saja
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bale: Madrid Siap Buka 2015 dengan Kemenangan
Liga Spanyol 1 Januari 2015, 23:40
-
Bale: Konsentrasi, Rahasia Real Madrid
Liga Spanyol 1 Januari 2015, 23:20
-
Bale Pilih Aksi Sprint Kilat Versus Barca Jadi Gol Terbaik
Liga Spanyol 1 Januari 2015, 23:00
-
Bale: Trio BBC Sungguh Luar Biasa
Liga Spanyol 1 Januari 2015, 22:40
-
Ramos Berharap Madrid Bebas Cedera di 2015
Liga Spanyol 1 Januari 2015, 22:05
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR