Bola.net - - Mantan pelatih Timnas Argentina Junior, Hugo Tocalli percaya Javier Mascherano akan kesulitan untuk kembali bermain di lini tengah Barcelona. Tocalli menilai selama Sergio Busquets masih menjadi pemain Barca, maka Mascherano akan jarang dimainkan sebagai gelandang.
Mascherano sendiri sebelumnya dikenal sebagai salah satu gelandang potensial. Oleh karenanya Barcelona memutuskan untuk merekrutnya dari Liverpool pada tahun 2010 silam.
Namun dalam beberapa tahun terakhir ada perubahan posisi yang harus dialami Mascherano. Ia lebih ditarik ke dalam, sehingga ia kerap bermain sebagai seorang bek tengah.
Javier Mascherano
Tocalii percaya bahwa Mascherano akan sulit kembali bermain di posisi gelandang bertahan di masa depan. "Bagi saya, dia [Mascherano] masih seorang gelandang," buka Tocalli kepada Goal International.
"Namun masalahnya adalah Barcelona memiliki pemain yang luar biasa di posisi itu, yaitu pada diri Sergio Busquets sehingga ia sulit bermain di posisi gelandang bertahan."
"Dia [Mascherano] sudah menjadi seorang boss di atas lapangan semenjak ia masih muda. Dia adalah pemain yang bisa menyesuaikan diri dalam sistem permainan apapun dan ia selalu bermain dengan baik." tandas Tocalii.
Baca Juga:
- Valverde: Madrid Krisis, Barca Juga Bisa Kalah
- Tandang ke Girona, Barcelona Tanpa Semedo dan Deulofeu
- Asensio Terpilih Sebagai Pemain U-21 Terbaik Dunia
- Barca Siap Gaet Goretzka Januari Mendatang
- Neymar, Ronaldo dan Messi Jadi Finalis Pemain Terbaik FIFA 2017
- Legenda PSG Sebut Barca Pecundang di Transfer Neymar
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU dan Barcelona Saling Sikut Untuk Gelandang Santos Ini
Liga Inggris 23 September 2017, 18:30
-
Ada Busquets, Mascherano Sulit Jadi Gelandang di Barca
Liga Spanyol 23 September 2017, 17:30
-
Mascherano Diminta Bersabar di Barcelona
Liga Spanyol 23 September 2017, 17:10
-
Valverde Puji Adaptasi Kilat Paulinho
Liga Spanyol 23 September 2017, 15:50
-
Riquelme: Paulinho Mirip Lampard
Liga Spanyol 23 September 2017, 15:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR