Sebelumnya laporan yang beredar menyebutkan bahwa Blaugrana memberi Alves kontrak anyar dengan durasi satu tahun, yang bisa diperpanjang satu tahun lagi jika yang bersangkutan bermain di 60 persen pertandingan klub.
Tawaran tersebut yang kabarnya ditolak oleh sang pemain, menurut pernyataan yang dikeluarkan oleh Santana.
Namun menurut laporan yang diturunkan oleh Mundo Deportivo, klub justru memberikan Alves kontrak baru dengan durasi dua tahun, plus opsi perpanjangan satu tahun dengan syarat yang sama. Dengan kata lain, Barcelona mengusung skema 2+1, bukan 1+1+1 seperti yang diklaim oleh agen Alves.
Lantas, apakah ini berarti Alves sudah mengikat kesepakatan dengan klub lain? Laporan yang beredar belakangan ini menyebut bahwa PSG memiliki kans yang besar untuk merekrut mantan pemain Sevilla tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 10 April 2015, 23:08

-
Preview & Prediksi La Liga: Sevilla vs Barcelona
Liga Spanyol 10 April 2015, 21:00
-
Data dan Fakta La Liga: Sevilla vs Barcelona
Liga Spanyol 10 April 2015, 20:59
-
Agen Alves Bohong Soal Tawaran Barca?
Liga Spanyol 10 April 2015, 15:26
-
Legenda Arsenal Prihatin dengan Bale di Madrid
Liga Spanyol 10 April 2015, 14:31
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR