Klaim ini tentu saja ditolak mentah-mentah oleh kubu Di Maria. Mereka menuding bahwa sejak awal Los Blancos memang tak memiliki itikad baik untuk memperbarui kontrak pemain 26 tahun tersebut.
Perwakilan Di Maria, Eugenio Lopez lebih lanjut membandingkan lamanya negosiasi kontrak baru Di Maria dengan proses kilat transfer James Rodriguez dari AS Monaco. Padahal pemain asal Kolombia tersebut direkrut dengan megatransfer senilai 80 juta Euro.
Hal itu disebut Lopez sebagai salah satu tanda rendahnya niat Madrid untuk mempertahankan Di Maria.
"Ia masih memiliki kontrak hingga 2018 dan ingin memperbarui kontrak, sebuah hal yang normal. Kami terus melakukan negosiasi namun Real sama sekali tak bergerak. (Pelatih Carlo) Ancelotti sebenarnya sudah melakukan apapun untuk membujuk Di Maria bertahan," ungkap Lopez seperti dilansir Cadena Cope.
"Ia memang pernah melakukan kesalahan, namun tak pernah menyakiti siapapun. Jika Real bisa bergerak sangat cepat untuk merekrut James Rodriguez, mengapa mereka tak menyetujui permintaan gaji lima juta Euro per musim untuk lima tahun? Apakah itu terlalu banyak?"
Nominal 5 juta Euro yang disebut Lopez sejatinya masih lebih rendah dari yang didapatkan Di Maria di United. Sebelumnya, Lopez juga membantah rumor yang menyebut bahwa Di Maria menginginkan kenaikan gaji hingga 8 juta Euro per musim di Madrid.[initial]
Baca Juga
- Agen: Gaji Tinggi MU Bukan Alasan Di Maria Tinggalkan Madrid
- Chicharito Didukung Sang Rival Sukses di Madrid
- Chicharito Sebut El Real Tempat Terbaik Untuk Karirnya
- Butragueno: Madridista Dukung Chicharito Sejak Awal
- Ancelotti: Madrid Tak Pernah Bicarakan Sextuple
- Ketahuan Fans Berat Real Madrid, Striker Baru Atletico Dimusuhi Fans
- Ronaldo: Terima Kasih, Fergie!
- Ancelotti: Real Tak Butuh Di Maria
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suarez: Lawan El Real, Kami Harus Nol Kesalahan
Liga Spanyol 6 September 2014, 18:30
-
Suarez Komentari Kebijakan Transfer Real Madrid
Liga Spanyol 6 September 2014, 18:22
-
'Atletico Bukan Saingan Barca Atau Real'
Liga Spanyol 6 September 2014, 17:55
-
Agen Di Maria Sindir Cepatnya Proses Transfer James Rodriguez
Liga Spanyol 6 September 2014, 17:41
-
Agen: Gaji Tinggi MU Bukan Alasan Di Maria Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 6 September 2014, 17:16
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR