Belakangan, gencar dikabarkan bahwa Aguero merupakan salah satu target utama Madrid untuk menggantikan Gonzalo Higuain yang bakal dilepas. Namun, Aguero mementahkan semua spekulasi seputar masa depannya dengan menyatakan kesetiaan pada City.
"Saya akan tetap memperkuat Manchester City," terang Aguero dalam program Rock and Closs. "Saya menikmati bermain bersama David Silva."
Khusus Silva, kabar lain menyebutkan, Madrid juga berminat menggaetnya dari City untuk dijadikan pengganti Kaka.
Akhirnya, Aguero menegaskan bahwa dialah yang memutuskan segala hal yang berkaitan dengan kelanjutan kariernya.
"Ketika saya pindah dari Atletico, itu merupakan keputusan saya sendiri. Sekarang saya ingin bertahan, dan itulah keputusan saya."
Aguero, 23, telah menjadi salah satu senjata utama City sejak digaet dari Atletico Madrid senilai 45 juta Euro musim panas kemarin. Di Atletico, yang notabene rival sekota Real, Aguero mengukir 101 gol dan 37 assist dari 234 pertandingan dalam lima musim. (emd/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benzema Berharap Higuain Bertahan
Liga Spanyol 23 Mei 2012, 23:30
-
Chelsea Terdepan Dalam Perebutan Wonderkid Brasil
Liga Champions 23 Mei 2012, 23:00
-
Pique: Era Madrid? Silahkan Saja
Liga Spanyol 23 Mei 2012, 20:00
-
Ronaldo: Saya Dilatih Pelatih Nomor Satu Dunia
Liga Spanyol 23 Mei 2012, 19:45
-
Aguero Tutup Pintu Untuk Madrid
Liga Spanyol 23 Mei 2012, 19:15
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR