Hasil itu membuat skuat Barca dihujani kritikan dari berbagai kalangan yang menuding bahwa tim asuhan Gerardo Martino mulai kehabisan bensin. Terus dicecar secara bertubi-tubi, para pemain Barca gerah juga. Fullback Jordi Alba secara terbuka mengungkapkan kegusarannya atas kritik yang terus menerus dialamatkan kepada timnya.
"Sejak kalah dari Valencia, kami sebenarnya tampil cukup baik. Kami masih bisa memenangkan liga, namun cara orang mengkritik kami membuat seolah-olah Barca sedang terpuruk di papan tengah," cibir pemain 24 tahun ini.
"Publik terlalu banyak mengomentari hal yang tidak perlu. Padahal semua orang memuji (Gerardo) Martino saat kami berhasil mengalahkan Manchester City. Kritik kepada kami tidak objektif, pendapat mereka berubah tiap tiga hari sekali."
Alba sendiri siap kembali menjadi starter dalam laga akhir pekan ini kontra Almeria setelah sebelumnya absen akibat masalah kebugaran. Kemenangan di laga tersebut menjadi harga mati jika mereka ingin terus bersaing dengan duo Madrid di puncak klasemen.[initial]
Baca Juga
- Adriano: Kritik Terhadap Barca Memang Menyakitkan
- Xavi: Barca Harus Ambil Keuntungan Dari El Derbi Madrileno
- Simeone: Real dan Barca Ditakuti Gara-Gara Media
- Martino Akui Barca Kalah Permainan Dari Sociedad
- Busquets: Sekarang Dicaci Besok Dipuji, Sudah Biasa
- Busquets Tak Mau Barca Disebut Tim Favorit
- 'Messi Tak Mungkin Selamanya Bermain Bagus'
- Kocak, Neymar dan Anaknya Lakukan Juggling Dengan Jeruk
- Neymar: Barca Memenangkan Segalanya, Tapi Tetap Rendah Hati
- Busquets: Jumpa Bayern Lagi Akan Sangat Menyenangkan
- Agen: Seharusnya Neymar Gabung Klub Selain Barca
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengenal Halilovic, Mini Messi Rekrutan Anyar Barca
Liga Spanyol 1 Maret 2014, 23:55
-
Ingin Camp Nou Sesak, Martino Ogah Umbar Janji
Liga Spanyol 1 Maret 2014, 22:23
-
Peluang Treble, Martino Bilang Masih Bisa
Liga Spanyol 1 Maret 2014, 22:09
-
Martino Tak Ingin Barca Terganggu Derby Madrid
Liga Spanyol 1 Maret 2014, 21:47
-
Adriano Ingin Lunasi Utang Madrid
Liga Spanyol 1 Maret 2014, 21:38
LATEST UPDATE
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR