Neymar diyakini bakal segera meninggalkan Santos untuk melebarkan sayap ke Eropa. Namun, hingga kini, ke mana sang bintang Samba akan berlabuh tetaplah sebuah misteri. Dia punya talenta yang memadai untuk memperkuat klub-klub raksasa Benua Biru, dan salah satunya tentu Barcelona.
Alves lebih dari sekali berbicara kepada media agar Neymar memilih Camp Nou. Alves pun mengungkapkan alasannya.
"Apakah saya sudah menyarankannya pergi ke Barcelona? Ya, tentu saja. Saya sudah lama di sini. Begitu rumor kepindahannya ke Eropa muncul, saya mulai mendorongnya agar datang ke Barcelona," terang Alves di situs resmi FIFA.
"Barcelona lebih dari sekadar klub. Moto itu sudah menjelaskan semuanya. Di sana, kita dan keluarga kita diperlakukan dengan sangat baik. Mereka mempunyai nilai yang tidak dimiliki klub-klub lain. Itulah yang membuat Barcelona berbeda," imbuhnya.
Banyak yang menyebut Barcelona sebagai klub terbaik saat ini. Kedatangan Neymar pun diyakini bakal semakin mempertegas status Blaugrana sebagai nomor satu di dunia.
"Banyak yang berkata bahwa tidak mudah bersaing dengan Barcelona. Jika datang ke klub, Anda pasti tahu alasannya. Mereka membangun benar-benar dari bawah, jadi tidak heran jika kami punya sederet pemain hebat," tutur Alves.
"Mereka hanya membeli pemain yang dibutuhkan, dan lainnya berasal dari akademi. Kami punya dua rekan setim yang kemarin jadi finalis Ballon d'Or. Itu adalah bukti kualitas Barcelona," pungkasnya. (fifa/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zubizarreta: Milan dan Barca Sudah Saling Mengenal
Liga Champions 19 Februari 2013, 22:40
-
Hodgson Ragukan Peluang United dan Arsenal
Liga Champions 19 Februari 2013, 22:26
-
Liga Champions 19 Februari 2013, 21:23

-
Capello: Butuh Dua Orang Untuk Tempel Messi
Liga Champions 19 Februari 2013, 19:23
-
Conte: Milan Bisa Hentikan Messi Dengan Pistol
Liga Champions 19 Februari 2013, 18:05
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR