Ancelotti biasanya tetap memainkan Ronaldo yang mengalami cedera ringan. Namun kali ini ia mengistirahatkan sang bintang demi pertandingan yang lebih penting nantinya.
Ancelotti ingin agar Ronaldo bisa siap ketika menjalani pertandingan penting melawan Atletico Madrid pada 14 September nanti. Selain itu, Ronaldo juga diharapkan bakal fit ketika Madrid mulai tampil di Liga Champions.
"Kondisi Cristiano secara umum sudah baik. Kami memutuskan untuk menggunakan periode ini agar dia bisa beristirahat. Kami ingin dia berada dalam kondisi puncak ketika menghadapi Atletico dan awal Liga Champions. Dia tidak akan bermain kontra Sociedad dan tidak masuk dalam skuat kami," terang Ancelotti kepada AS.
Ronaldo juga tidak masuk dalam skuat Portugal yang akan menghadapi Albania pada September mendatang. Ia dikabarkan masih harus menghadapi berbagai masalah dengan otot kaki kirinya. (as/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hernandez Setuju Pindah ke Madrid?
Liga Inggris 31 Agustus 2014, 22:58
-
Gerrard Optimis Liverpool Lolos ke 16 Besar UCL
Liga Champions 31 Agustus 2014, 22:35
-
Falcao Bantah Tweet Gabung Madrid
Liga Champions 31 Agustus 2014, 16:08
-
Pernah Jadi Rival, Alonso Kini Belajar Dari Guardiola
Liga Champions 31 Agustus 2014, 13:38
-
Ancelotti Istirahatkan Ronaldo Demi Atletico
Liga Spanyol 31 Agustus 2014, 13:14
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR