Don Carletto berhasil membuat Madrid mengantongi persentase kemenangan sebesar 76% hingga kompetisi memasuki istirahat musim dingin. Pada periode yang sama di musim lalu, Jose Mourinho memiliki presentasi kemenangan yang jauh di bawah angka tersebut: yakni 57,14%.
Ditilik dari selisih poin, Ancelotti jelas memberikan performa yang lebih baik dengan membawa Madrid terpisah jarak lima angka dari Barcelona dan Atletico Madrid. Sementara di jornada yang sama tahun lalu, Mourinho membuat timnya tertinggal 16 angka di belakang Barcelona.
Terakhir Ancelotti juga mengubah Madrid menjadi tim yang jauh lebih agresif dengan rataan gol 2,84 per laga. Sementara Mourinho hanya memiliki rataan gol 2,43 per laga di periode yang sama.
Patut diingat bahwa raihan Ancelotti ini sama sekali bukan kebetulan. Dengan memanfaatkan jasa Xabi Alonso, Luka Modric, dan Isco di lini tengah, sang pelatih sudah menemukan sistem yang membuat Madrid bermain lebih lepas dan indah.
Bagaimana menurut Bolanetters? Apakah Ancelotti pantas disebut lebih baik dari Mourinho? [initial]
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Mau Bayar 48 Juta Untuk Higuain
Liga Champions 26 Desember 2013, 21:34
-
Ancelotti Kalahkan Statistik Mou di Real Madrid
Liga Spanyol 26 Desember 2013, 15:00
-
Perez: Madrid Terlalu Terobsesi Dengan La Decima
Liga Champions 26 Desember 2013, 10:10
-
Rayakan Natal, Madrid Bikin Video Momen Terbaik Klub di 2013
Open Play 25 Desember 2013, 17:10
-
Telinga Bermasalah, Xabi Tetap Bisa Merumput
Liga Spanyol 25 Desember 2013, 10:10
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR