Itulah pendapat yang dilontarkan oleh direktur hubungan internal Madrid, Emilio Butragueno, ketika ditanya mengenai pendapatnya melihat Iker Casillas bermain sebagai starter di laga perdana tim di La Liga menghadapi Cordoba (26/8).
Sebelumnya sempat muncul polemik apakah Casillas pantas mendapat tempat inti di Madrid usai ia tampil buruk di Piala Dunia 2014. Terlebih, klub sudah menggaet kiper berbakat asal Kosta Rika, Keylor Navas, di musim panas ini.
"Opini akan selalu beredar, namun Carlo Ancelotti yang punya hak untuk menentukan siapa yang bakal turun di setiap pertandingan," tutur Butragueno menurut laporan AS.
Madrid pada akhirnya mampu mengalahkan Cordoba 2-0 dan meraih tiga poin perdana mereka di musim 14/15. [initial]
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 26 Agustus 2014, 22:04

-
Xabi Alonso: Madrid Nikmati La Decima
Liga Champions 26 Agustus 2014, 21:31
-
James Tak Sabar Bela Madrid di Liga Champions
Liga Champions 26 Agustus 2014, 21:19
-
Bale: Madrid Ingin Juara Liga Champions Lagi
Liga Champions 26 Agustus 2014, 21:10
-
Marcelo: Semua Klub Inginkan Di Maria
Liga Spanyol 26 Agustus 2014, 20:49
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR