Pria Italia tersebut diperkirakan akan mengakhiri hubungannya dengan Los Blancos dalam beberapa hari mendatang, usai gagal memberikan satu pun gelar juara musim ini. Madrid kala bersaing dari Barcelona di La Liga dan disingkirkan Juventus di semifinal Liga Champions.
AC Milan sempat dikabarkan bakal menampung Ancelotti, usai mereka mengirim CEO Adriano Galliani untuk menemuinya di Spanyol.
"Saya sudah mengatakannya dan saya akan mengulanginya lagi: Saya akan berhenti selama satu tahun. Selain itu saya juga punya alasan serius untuk berhenti. Saya harus menjalani operasi cervical stenosis.
"Hal tersebut mempengaruhi tangan saya, dan jika terlambat, kaki saya juga akan terpengaruh. Jadi saya sudah menjadwalkan operasi," jelas Ancelotti pada Il Giornale.
"Saya tidak tahu akan butuh berapa lama untuk pulih. Saya akan senang bisa makan malam dengan Galliani, namun saya tidak akan mengubah rencana saya. Saya akan menjalani operasi di Vancouver, Canada, di mana saya sudah mendapat rumah untuk tinggal bersama istri. Dua tahu di Madrid berat, saya akan beristirahat," pungkasnya. [initial]
(gio/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Petarung Ulung, Toni Kroos Pemimpin Lini Tengah Madrid 2014-15
Liga Spanyol 25 Mei 2015, 22:00
-
Usai Hat-trick, Ronaldo ke Balapan Monako Bareng Model Cantik
Bolatainment 25 Mei 2015, 17:47
-
Ancelotti Masih Buka Kans Kembali ke Milan
Liga Spanyol 25 Mei 2015, 16:03
-
Ancelotti: Saya Akan Tinggalkan Madrid untuk Jalani Operasi
Liga Spanyol 25 Mei 2015, 15:58
-
Ronaldo Buat Perez Ragu Tendang Ancelotti
Liga Spanyol 25 Mei 2015, 15:48
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR