Casillas sendiri sebelumnya mengaku iri dengan penghormatan yang diberikan kepada Xavi oleh Barcelona. Pun penghormatan kepada Steven Gerrard di Liverpool.
Namun dikatakan Zidane, apabila Casillas suatu saat nanti meninggalkan Santiago Bernabeu, ia yakin Casillas akan mendapatkan sambutan dan penghormatan seperti yang Xavi dan Gerrard dapat. Bukan sorakan seperti yang akhir-akhir ini diterima Casillas lantaran penampilannya yang menurun.
"Iker Casillas masih bermain saat ini, namun bila nanti ia hengkang, ia akan diberikan penghormatan yang sama seperti Xavi," ucap Zidane kepada Marca.
Untuk diketahui, saat menjalani laga terakhir di Camp Nou, Xavi mendapatkan penghormatan dari Barcelona dan suporter berupa mosaik besar dari 90ribu suporter bergambar Xavi dan tulisan Gracies Xavi.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marchisio Senang Juve Sukses Datangkan Khedira
Liga Inggris 10 Juni 2015, 22:54
-
Casillas Setuju Keluar Dari Madrid?
Liga Spanyol 10 Juni 2015, 22:16
-
Redknapp: Bale Akan Buat Manchester United Juara
Liga Inggris 10 Juni 2015, 21:18
-
Andai Pergi, Casillas Juga Akan Diberi Penghormatan Seperti Xavi
Liga Spanyol 10 Juni 2015, 20:27
-
Khedira Ingin Bawa Juve Juara Eropa
Liga Champions 10 Juni 2015, 18:58
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR