Bola.net - Radomir Antic, mantan pelatih Barcelona FC dan Atletico Madrid, menuduh Cristiano Ronaldo sebagai pemain yang terlalu gampang jatuh. Antic terang-terangan mengaku tidak menyukai gaya permainan Ronaldo.
Antic menyebut Ronaldo terlalu sering 'bermain teater' di lapangan. Ia juga mengklaim dalam 80 persen kontak dengan pemain lawan, Ronaldo akan menjatuhkan diri.
"Ronaldo terlalu sering bermain teater di lapangan. Ia jatuh ke tanah dalam 80 persen kontak. Saya pernah menjadi pemain dan saya tidak menyukai pemain seperti itu," jelas Antic kepada Mundo Deportivo.
Lebih jauh, Antic juga heran karena dengan postur yang begitu kekar, Ronaldo bisa gampang jatuh. Harusnya pemain dengan tubuh seperti Ronaldo memiliki keseimbangan tubuh yang bagus.
"Sebagai pemain dengan postur seperti itu, Ronaldo seharusnya memiliki keseimbangan dan kekuatan yang superior. Hanya ganjalan besar yang harusnya bisa menjatuhkannya. Tapi sedikit kontak saja Ronaldo sudah berada di tanah," imbuhnya. (mun/hsw)
Antic menyebut Ronaldo terlalu sering 'bermain teater' di lapangan. Ia juga mengklaim dalam 80 persen kontak dengan pemain lawan, Ronaldo akan menjatuhkan diri.
"Ronaldo terlalu sering bermain teater di lapangan. Ia jatuh ke tanah dalam 80 persen kontak. Saya pernah menjadi pemain dan saya tidak menyukai pemain seperti itu," jelas Antic kepada Mundo Deportivo.
Lebih jauh, Antic juga heran karena dengan postur yang begitu kekar, Ronaldo bisa gampang jatuh. Harusnya pemain dengan tubuh seperti Ronaldo memiliki keseimbangan tubuh yang bagus.
"Sebagai pemain dengan postur seperti itu, Ronaldo seharusnya memiliki keseimbangan dan kekuatan yang superior. Hanya ganjalan besar yang harusnya bisa menjatuhkannya. Tapi sedikit kontak saja Ronaldo sudah berada di tanah," imbuhnya. (mun/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juve dan Inter Tawar Morata 13 Juta Euro
Liga Champions 16 Januari 2014, 23:33
-
Ancelotti Puji Sergio Ramos dan Pepe
Liga Spanyol 16 Januari 2014, 22:15
-
Antic: Ronaldo Terlalu Gampang Jatuh
Liga Spanyol 16 Januari 2014, 22:14
-
Nama Santiago Bernabeu Akhirnya Dibeli Coca Cola?
Bolatainment 16 Januari 2014, 21:00
-
Menang Ballon d'Or, Ronaldo Bagi-Bagi Mobil
Bolatainment 16 Januari 2014, 17:27
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR