Bola.net - - Bintang muda Real Madrid, Marco Asensio secara terbuka mengakui bahwa ia sangat mengagumi sosok Zinedine Zidane. Bahkan, Asensio membuka rahasia jika ia memajang poster Zidane di salah satu bagian di kamarnya.
Zidane dan Asensio adalah pemain dari generasi berbeda. Saat Zidane sedang menjalani masa kejayaan sebagai pemain di Real Madrid, Asensio masih kecil dan sedang memulai karir di sepakbola. Maka, jadilah Zidane sebagai sosok idola bagi Asensio.
"Zidane adalah idola saya saat saya masih kecil, saya memajang posternya di kamar tidur saya," kata Asensio di laman resmi Madrid.
Namun, kini hubungan Zidane dengan Asensio bukan lagi sebatas idola. Asensio sudah menjadi pemain Real Madrid dan Zidane adalah pelatihnya. Tentu saja menjadi sebuah kebanggaan bagi pemain 21 tahun bisa berlatih di bawah arahan sang idola.
Asensio pun mengaku mendapatkan banyak pelajaran penting dari Zidane. Ia merasa telah mengalami banyak kemajuan sejak diasuh oleh pelatih asal Prancis tersebut.
"Saya sangat bangga bisa mendapatinya sebagai pelatih saya saat ini karena saya bisa banyak belajar darinya setiap hati. Berada di bawah arahan Zidane adalah sesuatu yang sungguh luar biasa," tandasnya.
Pada musim 2016/17 ini, Asensio menjadi salah satu pemain yang cukup diandalkan oleh Zidane. Meski tidak selalu tampil penuh selama 90 menit, Asensio ambil bagian dalam 37 laga di semua kompetisi dan menyumbangkan sembilan gol untuk Madrid.
Baca Ini Juga:
- Legenda Belanda dan Rahasia Pada Nama Marco Asensio
- Sukses Ramos dan Varane Yakinkan Vinicius Gabung Madrid
- 'Tawaran Uang Barcelona Untuk Vinicius Lebih Besar Dari Madrid'
- Cillessen Pertimbangkan Hengkang dari Barca
- Setelah Berucap Ingin Hengkang, Griezmann Kini Berkata Lain
- Vinicius Ingin Matangkan Diri Sebelum Gabung Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane Ungkap Caranya Tundukkan Ronaldo
Liga Spanyol 26 Mei 2017, 23:43
-
Marco Asensio Bicara Masa Sulit, Ibu dan Rafael Nadal
Liga Spanyol 26 Mei 2017, 23:06
-
Bintang 16 Tahun Real Madrid Jadi Lawan Timnas U-19 di Prancis
Tim Nasional 26 Mei 2017, 22:35
-
Asensio: Poster Zidane Saya Pajang di Kamar
Liga Spanyol 26 Mei 2017, 19:47
-
Juve Ingin Allegri Bertahan Meski Gagal di Liga Champions
Liga Champions 26 Mei 2017, 18:29
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR