Bola.net - - Atletico Madrid menang 3-0 menjamu di jornada 26 La Liga 2016/17, Minggu (05/3). Atletico menang lewat dua gol Antoine Griezmann menit 10 dan 83 serta satu gol Kevin Gameiro. Dengan tiga gol ke gawang Valencia, pasukan Diego Simeone pun mencapai sebuah milestone istimewa.
Gol penutup yang dicetak Griezmann dalam laga tersebut adalah gol ke-350 Atletico di La Liga di era kepelatihan Simeone. Laga ini juga merupakan laga ke-200 Atletico di La Liga dengan Simeone sebagai pelatihnya.
Bagi Griezmann sendiri, laga melawan Valencia adalah penampilannya yang ke-100 dengan seragam Atletico di La Liga.
350 - Antoine Griezmann has scored the 350th goal for Atletico in La Liga under Diego Simeone. Party. pic.twitter.com/QpZSk42msc
— OptaJose (@OptaJose) March 5, 2017
Dalam 100 penampilan untuk Atletico di La Liga, Griezmann sudah mengemas 56 gol. Dari 56 gol tersebut, 12 gol dia ukir dalam 25 penampilan musim ini.
Sementara itu, Simeone tercatat sebagai pelatih kedua dalam sejarah Atletico yang mampu mencapai 200 pertandingan di La Liga. Yang pertama adalah sang legenda Luis Aragones (407 pertandingan).
200 - Diego Pablo Simeone is the 2nd manager to reach 200 games in La Liga for Atlético, after Luis Aragonés (407). Legends. pic.twitter.com/b8rZ3zGprG
— OptaJose (@OptaJose) March 5, 2017
Atletico Madrid di bawah kepelatihan Diego Simeone (La Liga)
Pertandingan: 200
Menang: 126
Seri: 40
Kalah: 34
Gol: 350
Kebobolan: 145
Juara: 1 .
Pencetak gol terbanyak untuk Atletico Madrid di bawah kepelatihan Diego Simeone (La Liga)
56 - Antoine Griezmann
43 - Radamel Falcao
37 - Diego Costa
20 - Koke
19 - Fernando Torres
19 - Raul Garcia.



Simeone diangkat sebagai pelatih Atletico pada 23 Desember 2011. Kontraknya yang sekarang berlaku hingga 30 Juni 2018.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Direktur Olahraga Barca Bicara Soal Kandidat Pelatih Baru
Liga Spanyol 6 Maret 2017, 22:12
-
Barcelona Jaga Asa Pulangkan Deulofeu
Liga Spanyol 6 Maret 2017, 20:45
-
Atletico Era Simeone, 350 Gol di La Liga
Liga Spanyol 6 Maret 2017, 16:09
-
5 Pemain Yang Menjadi Incaran Real Madrid di Musim Panas
Editorial 6 Maret 2017, 15:21
-
Antisipasi De Gea Gagal, Madrid Jadikan Lloris Alternatif
Liga Spanyol 6 Maret 2017, 13:19
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR