Costa datang ke Stamford Bridge usai dibeli dengan harga 32 juta pounds pada Juli 2014 dan ia membantu tim memenangkan Premier League musim lalu.
Sosok berusia 27 tahun lantas dikaitkan dengan transfer kembali ke Atletico, klub yang ia bawa meraih gelar juara La Liga dan masuk final Liga Champions di musim terakhirnya di Spanyol, dan sang pemain sempat mengaku ia membuka kemungkinan untuk kembali ke Spanyol.
"Kami punya hubungan yang bagus dengan para pemain kami dari masa lalu," tutur Cerezo pada Cadena Cope.
"Diego adalah pemain yang hebat, namun ia kini di Chelsea. Kami akan melakukan yang terbaik dan lihat apa kata Chelsea, hal ini tidak hanya tergantung pada kami saja."
"Kami selalu mencoba untuk mendatangkan pemain terbaik dan Diego adalah salah satunya." [initial]
Baca Juga:
- Casilla Tak Menyesal Kembali ke Madrid
- Eks Barca Ini Tak Kaget Guardiola ke City
- Direktur Madrid Puji Insting Gol Chicharito
- Capello: Zidane Punya Kharisma, Tapi Harus Diberi Waktu
- Capello Nilai Hobi Ganti Pelatih Bisa Buat Madrid Bermasalah
- Capello: Madrid Masih Trauma dengan Kepergian Ancelotti
- Tik-tak Zidane dan Ronaldo Hasilkan Gol Indah di Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dicap Pelatih Negatif, Herrera Bela Mourinho
Liga Inggris 5 Februari 2016, 23:35
-
Hiddink: Chelsea vs MU Bukan Perang Dua Pelatih
Liga Inggris 5 Februari 2016, 22:20
-
Chelsea Goda Allegri dengan 40 Juta Euro
Liga Italia 5 Februari 2016, 19:34
-
Eks Arsenal Prediksi Chelsea Kalahkan MU 3-2
Liga Inggris 5 Februari 2016, 11:17
-
Liga Inggris 5 Februari 2016, 11:01

LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR