Meski begitu, kubu Atletico menolak kalau mereka dilabeli sebagai klub yang hobi menjual pemain. Hal itu ditegaskan oleh presiden Atletico Enrique Cerezo.
"Atletico bukan klub penjual, tapi klub pembeli. Yang terjadi adalah para pemain bermain di klub yang mereka inginkan," kata Cerezo seperti dikutip Football Espana.
"Ketika seorang pemain sudah ingin bermain untuk klub lain, maka kecil kemungkinan kami mempertahankannya," imbuhnya.
Meski ada beberapa yang pergi, ada juga beberapa yang datang. Sejumlah nama yang sudah berlabuh di Vicente Calderon adalah Jackson Martinez (Porto) dan Luciano Vietto (VIllarreal).
"Memang ada beberapa yang pergi, tapi sudah ada pula beberapa yang datang menggantikan. Saya tidak perlu cemas," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Ingin Keylor Navas Masuk Transfer De Gea
Liga Inggris 9 Juli 2015, 23:58
-
Atletico Tidak Hobi Jual Pemain
Liga Spanyol 9 Juli 2015, 23:21
-
Liga Spanyol 9 Juli 2015, 23:15

-
Sevilla Pertimbangkan Chicharito, Immobile, Llorente
Liga Spanyol 9 Juli 2015, 22:27
-
Savic Dimonitor Barcelona dan Roma
Liga Italia 9 Juli 2015, 21:59
LATEST UPDATE
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR