Bola.net - - Rumor ketertarikan Real Madrid terhadap Neymar nampaknya bukan isapan jempol belaka. Ayah Neymar dikabarkan sudah bertemu dengan perwakilan Madrid untuk membahas kemungkinan transfer anaknya di musim panas nanti.
Neymar sendiri baru saja pindah ke Paris pada musim panas nanti. Tim kaya raya asal Prancis, PSG menebusnya dari Barcelona dengan mahar sebesar 222 Juta Euro yang sekaligus memecahkan rekor transfer dunia.
Namun belum genap setahun, Neymar kerap dikabarkan tidak kerasan di Paris. Ia disebut tidak senang dengan situasi Paris yang kurang aman dan juga performa kurang maksimal PSG sehingga ia dipercaya akan hengkang pada musim panas nanti.
Salah satu klub yang konsisten dihubungkan dengan sang pemain adalah Real Madrid, dan menurut laporan media Brasil UOL Esporte, ketertarikan tim Ibukota Spanyol itu bukan omong kosong belaka.
UOL melansir bahwa perwakilan Real Madrid baru-baru ini terbang ke Brasil. Mereka dikabarkan menggelar pertemuan dengan Pni Zahavi yang merupakan ayah sekaligus agen Neymar.
Dalam pertemuan tersebut kedua pihak membahas mengenai kemungkinan Neymar untuk pindah ke Madrid. Dalam pertemuan itu, perwakilan Madrid dikabarkan mempresentasikan tawaran dari Florentino Perez yang kabarnya sangat menggiurkan.
PSG sendiri kabarnya tidak ingin Neymar pergi pada musim panas nanti. Untuk itu mereka akan melakukan segala cara agar sang pemain tidak kembali ke Spanyol pada musim panas nanti.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Puyol: Neymar Bisa Gabung Real Madrid
Liga Spanyol 24 Maret 2018, 20:00
-
Incar Neymar, Man City Siap Bersaing dengan Real Madrid
Liga Inggris 24 Maret 2018, 19:40
-
Ayah Neymar Adakan Pertemuan Rahasia Dengan Madrid
Liga Spanyol 24 Maret 2018, 12:10
-
Meunier Yakin Emery Akan Didepak Dari PSG
Liga Eropa Lain 24 Maret 2018, 11:45
-
Wujudkan Mimpi Pogba, MU Akan Pecahkan Rekor Untuk Neymar
Liga Inggris 24 Maret 2018, 09:30
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR