Lewat Instagram, Neymar balik membalas tuduhan Oliveira tersebut.
"Sekali lagi saya harus bicara mengenai isu yang sudah keluar batas. Hari ini saya tahu mengapa Ganso meninggalkan Santos. Dia pergi karena para direkturnya. Saya sangat kecewa dengan mantan Presiden Oliveira dan juga Presiden saat ini Odilio Rodriguez. Setelah apa yang ia katakan tentang ayah saya, saya kehilangan respek sepenuhnya terhadap Oliveira," tulis Neymar.
Tak cukup di situ, Neymar juga mengatakan bahwa ayahnya tidak bersalah. Ia juga menegaskan bahwa yang ia benci saat ini bukan klub Santos, tetapi para petingginya.
"Terlalu banyak sampah dan omong-kosong! Jika Oliveira berpikir ayah saya bodoh, dia jelas salah. Saya berterima kasih kepada ayah saya hingga bisa menjadi seperti sekarang ini. Jika dia berhasil mendapatkan jutaan euro dengan hal itu, apakah salah? Dia bekerja keras untuk mendapatkannya, uang itu tidak jatuh dari langit. Tapi satu atau dua orang saja tidak akan mengubah pendapat saya soal Santos." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini Bantah Menghina Swedia
Liga Champions 21 Februari 2014, 23:12
-
Thiago Motta Resmi Bertahan di PSG Hingga 2016
Liga Eropa Lain 21 Februari 2014, 23:08
-
Bartomeu: Rival Terganggu Sukses Barca
Liga Spanyol 21 Februari 2014, 21:50
-
Pellegrini: Wasit Hanya Kurang Beruntung, Tidak Memihak Barca
Liga Champions 21 Februari 2014, 21:28
-
Martino: Kasus Neymar Tak Normal
Liga Spanyol 21 Februari 2014, 21:14
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR