Meskipun demikian, Bale mengaku selalu berusaha tidak memikirkan soal label harga selangit yang melekat pada dirinya. Menurutnya, terbebani dengan hal semacam itu hanya akan membuat permainannya tidak bisa optimal.
"Harga yang dibayarkan klub untuk mendapatkan saya bukanlah sesuatu yang saya pikirkan. Konsentrasi saya sepenuhnya tercurah untuk sepakbola," ungkap pemain asal Wales tersebut.
"Nilai transfer bukanlah urusan saya. Satu-satunya tujuan saya di sini adalah untuk bisa mempersembahkan kemampuan terbaik yang saya punya."
Pemain berusia 24 tahun tersebut memang tidak asal bicara. Saat ini Bale telah memberikan kontribusi yang cukup baik bagi El Real dengan sumbangan empat gol dan enam assist hanya dalam delapan pertandingan La Liga. Sebagai catatan tambahan, Bale turun penuh 90 menit hanya dalam empat laga di antaranya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bertemu Sheikh Mansour, Perez Berniat Jual Casillas ke City?
Liga Champions 25 November 2013, 22:26
-
Liga Spanyol 25 November 2013, 21:44

-
Cristiano Ronaldo (Memang) Cedera!
Liga Spanyol 25 November 2013, 20:02
-
Ancelotti Pernah Coba Bunuh Satu Pemain Chelsea
Liga Inggris 25 November 2013, 19:33
-
Ronaldo Segera Jalani Tes Medis
Liga Spanyol 25 November 2013, 18:31
LATEST UPDATE
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
-
Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Incar Kemenangan atas Jakarta Popsivo Polwan
Voli 11 Januari 2026, 06:49
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR