Pemain dari Wales tersebut memang sangat berjasa untuk Wales dalam Euro 2016 sehingga bisa mengantarkan timnya mencapai semi final. Selain itu, Bale juga membantu Los Blancos musim lalu menjuarai Liga Champions yang ke-11. Ia kemudian masuk dalam nominasi pemain terbaik di Eropa yang kemudian dimenangkan oleh Cristiano Ronaldo.
Menurut Sport, Real Madrid akan memberikan kontrak baru pada Bale meskipun masa baktinya masih tersisa hingga 2019 mendatang. Lalu penyerang 27 tahun tersebut meminta gaji 17 juta euro per musim agar mau tanda tangan kontrak baru tersebut.
Permintaan tersebut kemudian membuat para rekannya bertanya-tanya. Sebab, jumlah gaji setinggi itu dinilai tak sepadan dengan penampilan yang ditunjukkan Bale.
Musim ini, Bale mengumpulkan dua gol dari dua penampilan di La Liga. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mesut Ozil Sudah Ramal Gabung Madrid dan Arsenal Sejak Muda
Liga Inggris 4 September 2016, 23:32
-
Daftar Skuat Lengkap Real Madrid di Liga Champions 2016-17
Liga Champions 4 September 2016, 21:09
-
Toni Kroos Masuk Daftar Kontrak Baru Masal Real Madrid
Liga Spanyol 4 September 2016, 20:23
-
Ronaldo Genjot Latihan untuk Kembali Bermain
Liga Spanyol 4 September 2016, 14:14
-
Bale Tuntut Gaji Tinggi, Para Rekan di Real Madrid Berontak
Liga Spanyol 4 September 2016, 12:01
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR