Bola.net - - Pemain Barcelona, Nelson Semedo, yakin menatap musim 2018/19 yang akan segera dimulai. Semedo optimis bisa membawa Barca meraih target yakin menyapu bersih semua gelar juara.
Barcelona memang punya ambisi besar pada setiap musimnya. Reputasi Barca sebagai salah satu klub terbaik di Eropa juga tidak perlu diragukan lagi. Gelar juara tentu saja sudah akrab dengan Barca.
Pada musim 2017/18 lalu, Barca mampu mengakhiri kompetisi dengan raihan dua gelar juara. Barca sukses menjadi yang terbaik di ajang La Liga dan Coppa del Rey.
Raihan tersebut rupanya dirasa tak cukup baik untuk Semedo. Karena itu, pemain asal Portugal ingin membawa Barca meraih semua gelar juara. Termasuk menjadi juara di pentas Liga Champions, yang dirajai oleh Real Madrid.
Inginkan Semua Gelar

Menurut Semedo, keinginan meraih semua gelar juara adalah realistis bagi klub seperti Barcelona. Sebab, mereka memang punya skuat yang kompetitif di semua lini. Barca mampu bersaing di jajaran elit klub papan atas Eropa.
"Target kami setiap tahun adalah meraih semua gelar juara. Kami tahu kalau kami punya kualitas yang bagus dan kami punya skuat yang mampu menjadi juara di semua kompetisi," buka Semedo.
"Tahun ini, sama dengan tahun-tahun sebelumnya. Kami akan terus berupaya untuk menjadi juara," tegas pemain 24 tahun.
Dimulai dari Supercopa Espana

Langkah ambisius Semedo untuk membawa Barca meraih semua gelar pada musim 2018/19 akan dimulai dari Supercopa Espana. Barca akan berjumpa Sevilla pada laga yang digelar Senin (13/8) pekan depan.
Musim lalu, Barca juga bermain di ajang Supercopa Espana, namun mereka gagal jadi juara usai dikalahkan oleh Real Madrid.
Video Menarik

[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vidal Ingin Raih Tiga Gelar Liga Champions Bersama Barca
Liga Spanyol 6 Agustus 2018, 23:48
-
Barca Berambisi Sapu Bersih Gelar Juara Musim 2018/19
Liga Spanyol 6 Agustus 2018, 20:06
-
Digosipkan ke Everton, Yerry Mina Latihan di Barcelona
Liga Spanyol 6 Agustus 2018, 17:35
-
5 Pemain Yang Bisa Jadi Bintang di La Liga Musim Depan
Editorial 6 Agustus 2018, 14:33
-
Meski Berharap, Valverde Tak Yakin Cillessen Bertahan
Liga Spanyol 6 Agustus 2018, 10:47
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR