Kubu Camp Nou menitikberatkan pada fakta bahwa La Liga kini jadi satu-satunya kans mereka untuk mendapat trofi musim ini. Namun seolah tak ingin kehilangan kebanggaan, mereka juga masih menyelipkan catatan tentang koleksi 26 gelar Copa Barca atau terbanyak di seantero Spanyol.
Berikut sedikit petikan laporannya:
"Copa del Rey 2014 jatuh ke tangan Real Madrid setelah gol dari Di Maria dan Bale di awal dan akhir laga membuat laga memihak mereka sore itu. Ini adalah pukulan yang amat berat untuk Barcelona, yang sempat menyamakan kedudukan melalui Bartra di babak kedua.
"Barca masih merupakan 'raja copa' dengan koleksi 26 gelar, namun musim ini mereka hanya bisa memenangkan trofi melalui liga domestik."
Akhir pekan ini, Barca akan kembali berlatih untuk mempersiapkan diri menghadapi Athletic Bilbao di La Liga. [initial]
Baca Juga
- Simeone Kirim Peringatan Serius untuk Atletico
- Carlos Bacca, Mantan Penjual Tiket Bus Yang Mulai Bersinar di Eropa
- Simeone Tak Pikirkan Chelsea, Fokus ke Elche
- Jadwal Lawan Real Madrid Diundur, Real Valladolid Marah
- Selebrasi Madrid di Cibeles, 'Gareth We Love You'
- Urung Dibobol Neymar, Casillas Beruntung
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Terlalu Kejam Bila Salahkan Messi'
Liga Spanyol 18 April 2014, 21:11
-
Usai Barcelona, Gareth Bale Incar Bayern Munich
Liga Champions 18 April 2014, 18:00
-
Di Maria: Messi Baik-Baik Saja
Liga Spanyol 18 April 2014, 16:00
-
Messi Ungkap Sisi Kebapakan Dirinya
Bolatainment 18 April 2014, 15:33
-
Banyak Berkorban, Messi Ngambek
Liga Spanyol 18 April 2014, 14:18
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR