DIS merupakan perusahaan investasi yang memiliki 40 persen kepemilikan hak transfer Neymar semasa ia di Santos. DIS masih mempermasalahkan karena harga Neymar hanya 17 juta euro, bukan 57 juta euro seperti yang dikatakan Barcelona.
Perusahaan itu kemudian mengajukan tuntutan ke pengadilan Brasil. Mereka meminta bagian dari sisa 40 juta yang sejauh ini tak pernah dikonfirmasi ke mana perginya. Rumor yang berkembang, Barca membayarkan 40 juta itu kepada ayah Neymar.
Pengacara DIS Roberto Morena mengatakan bahwa masalah ini sudah dibawa ke FIFA. Ia juga akan segera terbang ke Barcelona untuk meminta klarifikasi dari pihak klub. Morena curiga Barca sudah membayarkan sebagian dari 40 juta euro itu pada saat Neymar masih berstatus sebagai pemain Santos.
Jika kecurigaan tersebut benar, maka Barca berarti sudah melanggar aturan transfer FIFA. Pasalnya, Barca sudah berbicara dengan pemain tanpa izin dari pihak klub. Selain itu, uang yang dibayarkan Barca kepada keluarga Neymar bukan merupakan bagian dari uang transfer, bonus kontrak awal atau komisi untuk agen. (as/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 13 Oktober 2013, 22:13

-
Liga Champions 13 Oktober 2013, 19:30

-
Barca Masih Dituntut Dalam Kasus Transfer Neymar
Liga Spanyol 13 Oktober 2013, 14:03
-
Piala Dunia 13 Oktober 2013, 09:15

-
Ozil Pernah Hampir Gabung Barca Dengan Harga Murah
Liga Spanyol 13 Oktober 2013, 06:30
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR