Bola.net - - Direktur Olahraga Roma, Monchi, mengklaim bahwa saat ini Barcelona sedang mendekati bintang muda klubnya, Cengiz Under. Bahkan, Monchi menyebut agen Under punya hubungan baik dengan Barca.
Under menjadi pemain muda yang bersinar di Serie A musim 2017/18 ini. Pemain asal Turki tersebut telah mencetak lima gol dari 21 pertandingannya di Serie A sejauh ini.
Bergabung dengan Roma pada July 2017 lalu, Under pun dinilai punya prospek yang cerah di masa depan. Sebab, saat ini Under masih berusia 20 tahun dan punya kesempatan untuk berkembang lebih baik. Banyak klub yang kemudian mengincarnya.
"Memang benar, Barcelona tertarik pada Under," tegas Monchi.
"Bayram Tutumlu [agen Under] memiliki hubungan yang kuat dengan Barca dan dia memberi tahu saya bahwa pasti ada ketertarikan dari Barca. Kami belum menerima tawaran, tapi jika memang ada maka itu tidak mengejutkan bagi kami," sambung Monchi.
Salah satu kebiasaan Monchi, sejak masih jadi Direktur Olahraga di Sevilla, adalah menjual pemain berpotensi besar dengan harga mahal dan kemudian membeli pemain muda dengan harga murah. Tapi, situasi ini sepertinya tidak terjadi pada Under.
"Dia adalah pemain muda yang berkata dan bisa mencetak banyak gol. Target kami adalah Under akan menjadi pemain sangat penting di Roma karena dia masih muda dan punya kualitas yang memang kami butuhkan," tandas Monchi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Monitori Bintang Muda Turki Cengiz Under
Liga Spanyol 27 Maret 2018, 23:02
-
Otamendi: Messi Sangat Idamkan Trofi Piala Dunia
Piala Dunia 27 Maret 2018, 22:53
-
Gelandang Roma: Barca? Mereka Punya Pemain Terbaik
Liga Champions 27 Maret 2018, 22:03
-
Tak Kenal Takut, Roma Akan Main Terbuka Lawan Barcelona
Liga Champions 27 Maret 2018, 19:55
-
Ronaldinho Akui Maldini Sebagai Lawan Terkuatnya
Liga Italia 27 Maret 2018, 18:24
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR