Pihak Federasi Sepak bola Spanyol telah menandatangani kontrak dengan United Vansen International Sport terkait penyelenggaraan dua leg Supercopa de Espana dengan nilai kontrak dikabarkan mencapai 40 juta euro. Rencananya mulai tahun depan, kompetisi tersebut akan berlangsung di Bird's Nest Stadium.
Akan tetapi, Barca tidak setuju dengan keputusan tersebut. Banyak pihak menilai, masalah uang menjadi alasan yang mendasari Blaugrana melakukan penolakan tersebut.
Akan tetapi, tim Catalan ini menjelaskan bahwa masalah sosial dan olahraga lah yang melatarbelakangi hal itu. Selain itu paras staf teknis mereka juga kurang setuju dengan rencana tersebut.
"Barca tidak ingin memainkan Super Cup di China untuk alasan sosial dan olahraga, karena staf teknis kami tidak menginginkan hal itu," terang Barca.
Selain Barcelona, dikabarkan bahwa pihak Real Madrid juga menolak keputusan RFEF tersebut. (dm/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Tolak Mainkan Supercopa di China
Liga Spanyol 16 Oktober 2012, 23:41
-
Krisis Bek Kiri, Madrid Panggil Roberto Carlos?
Liga Spanyol 16 Oktober 2012, 22:39
-
Barca dan Madrid Patungan Sewa Pesawat
Liga Spanyol 16 Oktober 2012, 20:46
-
Albiol: Tak Ada Ego di Timnas Spanyol
Piala Dunia 16 Oktober 2012, 18:42
-
Robinho Ingin Bertahan di Milan
Liga Italia 16 Oktober 2012, 17:45
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
-
Hubungannya Dengan Cristiano Ronaldo Merenggang? Ini Pengakuan Dari Karim Benzema
Asia 18 November 2025, 15:55
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR